
Bola.net - PSIR Rembang mendaftarkan tambahan pemain guna mengarungi kompetisi Indonesian Premier League musim 2012-13. Menurut CEO Charis Kurniawan, para pemain yang didaftarkan tersebut sudah mencapai kesepakatan kontrak dengan manajemen.
Ini untuk kali kedua PSIR mendaftarkan pemainnya setelah pada tanggal 26 Desember sebelumnya sudah mendaftarkan 18 pemainnya. Total setiap klub diberikan kuota maksimal 30 pemain untuk didaftarkan.
"Untuk Charles Parker tetap didaftarkan sambil menunggu pembicaraan kontrak," ucap Charis seperti dilansir situs resmi IPL.
Berikut pemain yang telah didaftarkan PSIR Rembang:
Ini untuk kali kedua PSIR mendaftarkan pemainnya setelah pada tanggal 26 Desember sebelumnya sudah mendaftarkan 18 pemainnya. Total setiap klub diberikan kuota maksimal 30 pemain untuk didaftarkan.
"Untuk Charles Parker tetap didaftarkan sambil menunggu pembicaraan kontrak," ucap Charis seperti dilansir situs resmi IPL.
Berikut pemain yang telah didaftarkan PSIR Rembang:
Kiper: Nanda Pradana, Rudy Ardiansyah, Nanang Hermawan, Amirul Fafa.
Pemain belakang: Abdul Latif, Heru Wibowo, Ali Musthofa, Agung Nugroho, M Heppy, Suyono Terong, Sylla Mbamba, Rafii.
Pemain tengah: Kusen Riadi, Jatmiko, Yoni Ustaf Buchori, Chanif Muhajirin, Patrick Domal, Ranu Tri Sasongko.
Pemain depan: Effendi Bendot, Rudi Santoso, Christian Lenglolo, dan Charles Parker (ipl/mac)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 8 Januari 2013 15:53
-
Bola Indonesia 3 Januari 2013 12:20
-
Bola Indonesia 3 Januari 2013 02:20
-
Bola Indonesia 18 Desember 2012 05:10
-
Bola Indonesia 24 November 2012 21:02
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:28
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 20:18
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:06
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 19:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...