
Bola.net - Kenyataan pahit harus dirasakan Persija Jakarta dalam turnamen Piala Presiden. Yakni, tersingkir dan gagal melaju ke babak delapan besar.
Dalam gelaran Piala Presiden, klub kebanggaan The Jakmania ini kalah dari Bali United serta imbang dengan Mitra Kukar dan Persita Tangerang.
Hal tersebut, membuat tim pelatih Persija kesulitan mempersiapkan tim guna berlaga di kompetisi Indonesia Super League (ISL) musim ini. Kompetisi kasta utama tersebut, sebelumnya direncanakan kembali digelar Oktober 2015.
Sayangnya, penyelenggaraan kini dipastikan mundur hingga ke Januari 2016. itu pun, jika pihak kepolisian mengeluarkan izin setidaknya pada akhir November 2015.
"Setelah ini, saya pikir tidak ada aktivitas lagi. Tentu menunggu adanya gelaran di sepak bola Indonesia. Yang pasti Persija tidak ada kegiatan. Sesuai perjanjian kerja, selama dua bulan saja," terang Pelatih Kepala Persija, Rahmad Darmawan.
Karena itu, dipaparkannya, tidak ingin berspekulasi lebih jauh terkait langkah Persija Jakarta selanjutnya. Terlebih, sulit menata tim dalam kondisi yang serba kekurangan.
Sementara itu, PT Liga Indonesia terus melakukan persiapan agar kompetisi ISL dapat berjalan sesuai rencana. Salah satunya, menanti kepastian izin dari Kepolisian. Dengan demikian, PT LI mampu mendorong klub untuk melakukan persiapan. [initial]
(esa/asa)
Dalam gelaran Piala Presiden, klub kebanggaan The Jakmania ini kalah dari Bali United serta imbang dengan Mitra Kukar dan Persita Tangerang.
Hal tersebut, membuat tim pelatih Persija kesulitan mempersiapkan tim guna berlaga di kompetisi Indonesia Super League (ISL) musim ini. Kompetisi kasta utama tersebut, sebelumnya direncanakan kembali digelar Oktober 2015.
Sayangnya, penyelenggaraan kini dipastikan mundur hingga ke Januari 2016. itu pun, jika pihak kepolisian mengeluarkan izin setidaknya pada akhir November 2015.
"Setelah ini, saya pikir tidak ada aktivitas lagi. Tentu menunggu adanya gelaran di sepak bola Indonesia. Yang pasti Persija tidak ada kegiatan. Sesuai perjanjian kerja, selama dua bulan saja," terang Pelatih Kepala Persija, Rahmad Darmawan.
Karena itu, dipaparkannya, tidak ingin berspekulasi lebih jauh terkait langkah Persija Jakarta selanjutnya. Terlebih, sulit menata tim dalam kondisi yang serba kekurangan.
Sementara itu, PT Liga Indonesia terus melakukan persiapan agar kompetisi ISL dapat berjalan sesuai rencana. Salah satunya, menanti kepastian izin dari Kepolisian. Dengan demikian, PT LI mampu mendorong klub untuk melakukan persiapan. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 3 September 2015 22:34
-
Bola Indonesia 3 September 2015 08:15
-
Bola Indonesia 31 Agustus 2015 14:43
Indra Sjafri Sebut Tingkat Kesalahan Bali United Masih Tinggi
-
Bola Indonesia 29 Agustus 2015 21:05
-
Bola Indonesia 27 Agustus 2015 09:39
LATEST UPDATE
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 08:58
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 08:30
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 08:17
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 08:15
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 08:13
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 08:11
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...