
"Tim Transisi akan lebih proaktif dalam berkoordinasi dengan penyelenggara Piala Jenderal Sudirman, dan sejumlah turnamen lainnya," ujar anggota Tim Transisi, Gatot S Dewa Broto.
"Asalkan, sesuai dengan ketentuan yang berlaku," sambungnya.
Sebelumnya, Tim Transisi mengalami perubahan personel. Tiga nama baru -Eko Tjiptadi, Joko Susilo dan Gatot S Dewa Broto- masuk ke tim yang dibentuk pemerintah untuk mengawal perbaikan tata kelola sepakbola Indonesia.
Lebih lanjut, selain akan proaktif dengan penyelenggara Piala Jenderal Sudirman dan turnamen-turnamen lain, Tim Transisi juga akan memperbaiki koordinasi dengan Badan Olahraga Profesional Indonesia. Ini tak lepas dari upaya mereka memperbaiki tata kelola sepakbola.
"Ini dalam merespon kebutuhan penanganan sejumlah turnamen yang akan segera berlangsung," tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- La Nyalla Apresiasi Panitia Piala Jenderal Sudirman
- BOPI Optimistis Penyelenggara Piala Jenderal Sudirman Patuh Aturan Negara
- Surabaya United Cari Tandem Pedro Javier
- Gresik United Andalkan Pemain Lokal Gresik
- Gresik United Akan Ditangani Widodo C Putro
- Pemain Persebaya Dipersilakan Gabung Surabaya United
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 28 Oktober 2015 14:23
-
Bola Indonesia 27 Oktober 2015 21:30
-
Bola Indonesia 23 Oktober 2015 07:35
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2015 20:04
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2015 19:59
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:01
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 21:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 21:44
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 20:57
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...