
Bola.net - Tambahan pemain asing Persija Jakarta untuk tampil di kompetisi Indonesia Super League (ISL) musim depan, semakin jelas.
Pelatih Persija Jakarta, Rahmad Darmawan, mengatakan sudah memiliki gambaran pemain yang akan didatangkan. Yakni, pemain bertahan asal Burkina Faso, Seydou Mahdi dan pemain kelahiran Estonia, Taavi Rhan.
"Saya sudah melihat performa Seydou sejak latihan perdana Persija, Kamis (18/12). Tapi, dia tetap harus mengikuti latihan sebagai proses trial," terang Rahmad Darmawan.
"Jika Seydou pulang, Taavi Rhan akan datang pada 25 Desember. Rencananya, memang saya akan mengkomparasikan Seydou dengan Taavi Rhan," imbuhnya.
Sebelumnya, Taavi Rahn merupakan mantan pemain klub peserta liga utama Estonia atau Meistriliiga, FC Flora. Pemain berusia 33 tahun tersebut, pernah memperkuat klub di beberapa negara. Misalnya saja, Ukraina, Lithuania, Azerbaijan, Rusia selain Estonia.
Selain itu, di Tiongkok dengan memperkuat Tianjin Songjiang dan Hunan Billows serta berseragam Timnas Estonia. Total, sebanyak 74 penampilan sudah dikemas pemain bertahan yang memiliki postur 1,93 meter tersebut.[initial]
(esa/ada)
Pelatih Persija Jakarta, Rahmad Darmawan, mengatakan sudah memiliki gambaran pemain yang akan didatangkan. Yakni, pemain bertahan asal Burkina Faso, Seydou Mahdi dan pemain kelahiran Estonia, Taavi Rhan.
"Saya sudah melihat performa Seydou sejak latihan perdana Persija, Kamis (18/12). Tapi, dia tetap harus mengikuti latihan sebagai proses trial," terang Rahmad Darmawan.
"Jika Seydou pulang, Taavi Rhan akan datang pada 25 Desember. Rencananya, memang saya akan mengkomparasikan Seydou dengan Taavi Rhan," imbuhnya.
Sebelumnya, Taavi Rahn merupakan mantan pemain klub peserta liga utama Estonia atau Meistriliiga, FC Flora. Pemain berusia 33 tahun tersebut, pernah memperkuat klub di beberapa negara. Misalnya saja, Ukraina, Lithuania, Azerbaijan, Rusia selain Estonia.
Selain itu, di Tiongkok dengan memperkuat Tianjin Songjiang dan Hunan Billows serta berseragam Timnas Estonia. Total, sebanyak 74 penampilan sudah dikemas pemain bertahan yang memiliki postur 1,93 meter tersebut.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 20 Desember 2014 18:28
-
Bola Indonesia 20 Desember 2014 16:09
-
Bola Indonesia 20 Desember 2014 15:57
-
Bola Indonesia 20 Desember 2014 15:54
-
Bola Indonesia 20 Desember 2014 15:50
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 09:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 08:59
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 08:41
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...