
Bola.net - Meski sudah dipastikan akan menggunakan pemain yang terdaftar pada kompetisi Indonesia Super League (ISL) 2015 lalu, Persela Lamongan nampaknya tak akan menggunakan amunisi asing. Sebagai gantinya, mereka memaksimalkan peran pemain lokal.
Jika sesuai dengan ketentuan dari Mahaka Sports selaku penyelenggara turnamen Piala Indonesia Satu, Persela memiliki hak untuk menggunakan tenaga tiga pemain impornya, yakni David Pagbe, Balsa Bozovic, dan Pedro Javier.
Namun dengan alasan menghemat biaya, Laskar Joko Tingkir kemungkinan besar hanya menggunakan pemain lokal saja. "Bagi kami, ada pemain asing atau tidak, itu bukan masalah bagi Persela. Yang penting, kami bersiap membentuk tim untuk turnamen nanti," kata Didik Ludiyanto, asisten pelatih Persela.
Skuat lokal Persela nyatanya cukup mumpuni. Mereka memiliki kiper berpengalaman macam Khoirul Huda. Persela juga punya gelandang bertenaga ekstra seperti Zainal Arifin. Juga winger yang punya tendangan maut, Arif Ariyanto. "Kami tentu akan memaksimalkan potensi pemain," tutup Didik. [initial]
(faw/pra)
Jika sesuai dengan ketentuan dari Mahaka Sports selaku penyelenggara turnamen Piala Indonesia Satu, Persela memiliki hak untuk menggunakan tenaga tiga pemain impornya, yakni David Pagbe, Balsa Bozovic, dan Pedro Javier.
Namun dengan alasan menghemat biaya, Laskar Joko Tingkir kemungkinan besar hanya menggunakan pemain lokal saja. "Bagi kami, ada pemain asing atau tidak, itu bukan masalah bagi Persela. Yang penting, kami bersiap membentuk tim untuk turnamen nanti," kata Didik Ludiyanto, asisten pelatih Persela.
Skuat lokal Persela nyatanya cukup mumpuni. Mereka memiliki kiper berpengalaman macam Khoirul Huda. Persela juga punya gelandang bertenaga ekstra seperti Zainal Arifin. Juga winger yang punya tendangan maut, Arif Ariyanto. "Kami tentu akan memaksimalkan potensi pemain," tutup Didik. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 14 Juli 2015 23:02
-
Bola Indonesia 14 Juli 2015 22:47
-
Bola Indonesia 11 Juli 2015 07:24
-
Bola Indonesia 10 Juli 2015 15:12
-
Bola Indonesia 8 Juli 2015 14:18
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 09:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 08:59
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 08:41
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...