
Persela memang sedang dalam sorotan. Bagaimana tidak, dari tiga pertandingan awal di Indonesia Soccer Championship (ISC), mereka selalu kalah. Hattrick kalah ini membuat Persela terpuruk di dasar klasemen sementara.
"Intinya di tim ini tak ada masalah. Problem sekecil apapun tak ada. Cuma faktor keberuntungan dan tanggung jawab moral ke masyarakat. Soalnya kita kalah beruntun. Kan ini baru pertama kali terjadi," jelas Didik dalam wawancara dengan Bola.net.
"Tim ini tidak ada apa-apa. Tidak ada masalah di tim ini. Faktornya hanya menang dan tidak, itu saja. Karena kalah, dampaknya menjadi banyak," imbuh Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan BPKA Kabupaten Lamongan ini.
Didik menambahkan jika permainan Persela sudah mengalami peningkatan. "Secara permainan ada progress. Mulai di Makassar waktu pertandingan kedua, sudah mulai tune in. Tapi ya itu tadi, kompetisi tak cuma butuh progres, juga butuh poin," pungkasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 14 Mei 2016 01:55
-
Bola Indonesia 14 Mei 2016 00:35
-
Bola Indonesia 13 Mei 2016 22:57
-
Bola Indonesia 13 Mei 2016 14:33
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 17:01
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:44
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:12
-
Otomotif 20 Maret 2025 16:03
-
Liga Eropa Lain 20 Maret 2025 16:00
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 15:59
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...