
Bola.net - Untuk mengasah mental tanding para pemainnya ketika berlaga di kandang lawan, Persela Lamongan menginginkan lebih banyak uji coba di luar kandang. Hanya saja, Laskar Joko Tingkir masih kesulitan mendapatkan lawan.
Pelatih Persela, Eduard Tjong mengaku sangat senang bila timnya mendapat kesempatan untuk berlaga di luar Lamongan. "Mau ke luar Lamongan juga tak apa. Justru itu bagus untuk menempa mental tanding pemain," beber Eduard.
Masalahnya, Persela hingga saat ini belum mendapatkan lawan yang bersedia diajak uji coba. Persela sudah melakukan pendekatan ke Persebaya dan Persib Bandung. Namun keduanya belum memberikan kepastian karena terkendala jumlah pemain.
Sedangkan Persebo Bondowoso masih fokus ke babak 12 besar Divisi Utama. Kini manajemen Persela tengah menjalin komunikasi dengan tim asal Malaysia, Kedah FA. "Paling tidak ada satu tim selevel yang kami ajak uji coba," tutup Eduard. [initial]
(faw/pra)
Pelatih Persela, Eduard Tjong mengaku sangat senang bila timnya mendapat kesempatan untuk berlaga di luar Lamongan. "Mau ke luar Lamongan juga tak apa. Justru itu bagus untuk menempa mental tanding pemain," beber Eduard.
Masalahnya, Persela hingga saat ini belum mendapatkan lawan yang bersedia diajak uji coba. Persela sudah melakukan pendekatan ke Persebaya dan Persib Bandung. Namun keduanya belum memberikan kepastian karena terkendala jumlah pemain.
Sedangkan Persebo Bondowoso masih fokus ke babak 12 besar Divisi Utama. Kini manajemen Persela tengah menjalin komunikasi dengan tim asal Malaysia, Kedah FA. "Paling tidak ada satu tim selevel yang kami ajak uji coba," tutup Eduard. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 18 September 2014 21:14
-
Bola Indonesia 18 September 2014 17:51
-
Bola Indonesia 18 September 2014 12:44
-
Bola Indonesia 18 September 2014 12:35
-
Bola Indonesia 18 September 2014 12:27
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:27
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...