
Bola.net - Kehadiran perwakilan Persela Lamongan dalam pertemuan dengan Mahaka Sports, Senin (6/7) semalam, semakin menguatkan kemungkinan mereka berpartisipasi pada turnamen Indonesia Satu. Jika benar ikut, maka Persela akan berlatih usai Hari Raya Idul Fitri.
Persela masuk dalam 11 tim Indonesia Super League (ISL) yang diklaim mengikuti turnamen Piala Indonesia Satu. Selain Persela, tim-tim lainnya adalah Persib Bandung, PSM Makassar, Persebaya, Barito Putera, Persija Jakarta, PBR, Persiram Raja Ampat, Gresik United, Arema Cronus, dan Bali United.
Jumlah itu masih memungkinkan untuk bertambah. Sebab Mahaka Sports selaku penyelenggara masih membuka kesempatan hingga 15 Juli nanti. "Kalau jadi, ya berlatih setelah Lebaran nanti," kata asisten pelatih Persela, Didik Ludiyanto.
Didik mengapresiasi kerja promotor yang sudah menerangkan tentang detail turnamen. Beberapa regulasi sudah dijabarkan. Mulai dari pemakaian pemain, hingga status tuan rumah. "Memang semuanya harus jelas dulu," tutup Didik. [initial]
(faw/pra)
Persela masuk dalam 11 tim Indonesia Super League (ISL) yang diklaim mengikuti turnamen Piala Indonesia Satu. Selain Persela, tim-tim lainnya adalah Persib Bandung, PSM Makassar, Persebaya, Barito Putera, Persija Jakarta, PBR, Persiram Raja Ampat, Gresik United, Arema Cronus, dan Bali United.
Jumlah itu masih memungkinkan untuk bertambah. Sebab Mahaka Sports selaku penyelenggara masih membuka kesempatan hingga 15 Juli nanti. "Kalau jadi, ya berlatih setelah Lebaran nanti," kata asisten pelatih Persela, Didik Ludiyanto.
Didik mengapresiasi kerja promotor yang sudah menerangkan tentang detail turnamen. Beberapa regulasi sudah dijabarkan. Mulai dari pemakaian pemain, hingga status tuan rumah. "Memang semuanya harus jelas dulu," tutup Didik. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 3 Juli 2015 14:31
-
Bola Indonesia 25 Juni 2015 19:53
-
Bola Indonesia 25 Juni 2015 19:51
-
Bola Indonesia 20 Juni 2015 15:59
-
Bola Indonesia 19 Juni 2015 14:34
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 23 Maret 2025 23:20
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 22:57
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 22:47
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 22:11
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 20:59
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 20:29
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...