
Bola.net - Meski dilanda berbagai kendala, Gresik United (Persegres) tetap mengincar poin dalam lawatannya ke markas Persib Bandung, sabtu (30/03) mendatang.
Raihan satu poin di kandang Persita Tangerang saat away terakhir, membuat Persegres kembali mengincar hasil seri. Meskipun faktanya mereka belum juga memiliki pelatih kepala anyar sebagai pengganti Suharno.
"Sama seperti lawan Persita, kita juga berharap lawan Persib berakhir imbang," ungkap caretaker pelatih Persegres, Khusaeri, Kamis.
Selain tanpa pelatih kepala, Persegres kali ini tidak akan diperkuat tiga penggawanya. Yakni dua gelandang Agus Indra, April Hadi dan bek kanan, Supandi harus absen karena akumulasi kartu.
Namun, optimisme tetap dibawa manajer Persegres, Thoriq Majiddanoor ke Bandung. Absennya ketiga pemain tersebut bukanlah masalah besar bagi tim berjuluk Laskar Jaka Samudera itu. "Rotasi yang sering dilakukan tim membuat kami tak was-was jika harus kehilangan pemain," timpal Jiddan. (fjr/dzi)
Raihan satu poin di kandang Persita Tangerang saat away terakhir, membuat Persegres kembali mengincar hasil seri. Meskipun faktanya mereka belum juga memiliki pelatih kepala anyar sebagai pengganti Suharno.
"Sama seperti lawan Persita, kita juga berharap lawan Persib berakhir imbang," ungkap caretaker pelatih Persegres, Khusaeri, Kamis.
Selain tanpa pelatih kepala, Persegres kali ini tidak akan diperkuat tiga penggawanya. Yakni dua gelandang Agus Indra, April Hadi dan bek kanan, Supandi harus absen karena akumulasi kartu.
Namun, optimisme tetap dibawa manajer Persegres, Thoriq Majiddanoor ke Bandung. Absennya ketiga pemain tersebut bukanlah masalah besar bagi tim berjuluk Laskar Jaka Samudera itu. "Rotasi yang sering dilakukan tim membuat kami tak was-was jika harus kehilangan pemain," timpal Jiddan. (fjr/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 27 Maret 2013 19:43
-
Bola Indonesia 27 Maret 2013 15:50
-
Bola Indonesia 26 Maret 2013 22:00
-
Bola Indonesia 26 Maret 2013 21:30
-
Bola Indonesia 26 Maret 2013 20:50
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 08:41
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...