
Bola.net - Manajemen Persegres Gresik United akhirnya memutuskan untuk mengikat Herman Dzumafo Epandi sebagai pemain asing terakhirnya. Dengan keputusan ini, maka Laskar Joko Samudro terpaksa harus mendepak Diego Gama, penyerang asal Brasil.
Gama memang sudah menandatangani kontrak awal bulan lalu. Tapi manajemen dan tim pelatih kecewa karena performanya justru merosot tajam usai teken kontrak. Akhirnya Persegres memutuskan untuk mendatangkan Dzumafo yang baru saja didepak dari Semen Padang.
Setelah melalui proses seleksi selama beberapa hari, Persegres akhirnya memutuskan untuk mengikat penyerang yang musim lalu membela Mitra Kukar tersebut. "Dzumafo masih bisa didaftarkan. Karena penutupan tanggal 28 Januari," sebut Manajer Persegres, Bagoes Cahyo Yuwono.
Dzumafo memang dianggap mumpuni sebagai tukar gedor Persegres. Selain sudah malang melintang di sejumlah klub di Indonesia, Dzumafo juga termasuk penyerang yang disegani karena kualitasnya di kotak penalti lawan. [initial]
(faw/hsw)
Gama memang sudah menandatangani kontrak awal bulan lalu. Tapi manajemen dan tim pelatih kecewa karena performanya justru merosot tajam usai teken kontrak. Akhirnya Persegres memutuskan untuk mendatangkan Dzumafo yang baru saja didepak dari Semen Padang.
Setelah melalui proses seleksi selama beberapa hari, Persegres akhirnya memutuskan untuk mengikat penyerang yang musim lalu membela Mitra Kukar tersebut. "Dzumafo masih bisa didaftarkan. Karena penutupan tanggal 28 Januari," sebut Manajer Persegres, Bagoes Cahyo Yuwono.
Dzumafo memang dianggap mumpuni sebagai tukar gedor Persegres. Selain sudah malang melintang di sejumlah klub di Indonesia, Dzumafo juga termasuk penyerang yang disegani karena kualitasnya di kotak penalti lawan. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 24 Februari 2015 22:37
-
Bola Indonesia 21 Februari 2015 21:05
-
Bola Indonesia 21 Februari 2015 20:35
-
Bola Indonesia 17 Februari 2015 14:31
'Kisruh ISL, BOPI dan PT Liga Indonesia Harus Duduk Bersama'
-
Bola Indonesia 15 Februari 2015 11:34
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...