
Bola.net - Persebaya Surabaya seolah diburu waktu. Baru sore ini tiba di Surabaya usai laga melawan Pro Duta FC, mereka akan langsung menggeber latihan Sabtu besok (20/4).
"Besok tidak libur, Mas. Sabtu pagi kita sudah latihan lagi," terang pelatih Persebaya, Ibnu Grahan ketika dihubungi Jumat (19/4).
Menurutnya, mepetnya jadwal membuat Ibnu tak mau mengambil resiko dengan meliburkan skuadnya. "Rabu kita sudah main lawan Persija. Berarti kita hanya punya waktu dua hari untuk persiapan," urainya.
Selain itu, masih menurut Ibnu, minimnya skuad Green Force juga membuat ia harus segera memulihkan kondisi fisik pemainnya. Sebab, pemain-pemain dari luar Pulau Jawa, seperti Jusmadi, Rivelino Ardiles, Dedi Iman dan kapten Erol Iba atau pun pemain luar kota seperti Danny Saputra dan Bima Ragil belum menyatakan sikapnya hingga hari ini.
"Sekarang pemain kita yang sudah siap main hanya 16 orang. Kami harus menjaga kondisi mereka. Kalau mereka kelelahan dan tidak siap atau pun cedera, kita juga tambah kerepotan nantinya" tutup Ibnu. (fjr/mac)
"Besok tidak libur, Mas. Sabtu pagi kita sudah latihan lagi," terang pelatih Persebaya, Ibnu Grahan ketika dihubungi Jumat (19/4).
Menurutnya, mepetnya jadwal membuat Ibnu tak mau mengambil resiko dengan meliburkan skuadnya. "Rabu kita sudah main lawan Persija. Berarti kita hanya punya waktu dua hari untuk persiapan," urainya.
Selain itu, masih menurut Ibnu, minimnya skuad Green Force juga membuat ia harus segera memulihkan kondisi fisik pemainnya. Sebab, pemain-pemain dari luar Pulau Jawa, seperti Jusmadi, Rivelino Ardiles, Dedi Iman dan kapten Erol Iba atau pun pemain luar kota seperti Danny Saputra dan Bima Ragil belum menyatakan sikapnya hingga hari ini.
"Sekarang pemain kita yang sudah siap main hanya 16 orang. Kami harus menjaga kondisi mereka. Kalau mereka kelelahan dan tidak siap atau pun cedera, kita juga tambah kerepotan nantinya" tutup Ibnu.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 18 April 2013 20:39
-
Bola Indonesia 18 April 2013 19:45
-
Bola Indonesia 18 April 2013 18:09
-
Bola Indonesia 18 April 2013 09:18
-
Bola Indonesia 18 April 2013 09:14
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:05
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:24
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...