
Bola.net - Pertandingan lanjutan Indonesian Premier League (IPL) antara PSIR Rembang dan Persema Malang tak bisa dilepaskan begitu saja oleh Persebaya Surabaya. Ibnu Grahan mengirim utusannya guna memantau kekuatan dua calon lawan Persebaya itu.
Ditemui Bola.net usai latihan pagi tadi, Ibnu mengakui kalau ia buta kekuatan dua lawan tersebut. Terutama PSIR yang statusnya sebagai tim promosi. "Kita sudah kirim orang ke sana agar tahu kekuatan terbaru Rembang dan Persema," katanya Selasa (27/02).
Menurutnya, sebuah keharusan untuk melihat kekuatan dua tim tersebut. Sebab, setelah ini Persebaya akan away ke Rembang 02 Maret dan Malang pada 8 Maret nanti.
"Kondisi lapangan di Rembang saya juga belum tahu. Jadi sekalian booking hotel dan menyiapkan segala sesuatu untuk di sana. Satu dayung dua tiga pulau terlampaui, kan?" urainya. [initial]
Andik Persembahkan Gol Perdana Untuk Tim
Ditemui Bola.net usai latihan pagi tadi, Ibnu mengakui kalau ia buta kekuatan dua lawan tersebut. Terutama PSIR yang statusnya sebagai tim promosi. "Kita sudah kirim orang ke sana agar tahu kekuatan terbaru Rembang dan Persema," katanya Selasa (27/02).
Menurutnya, sebuah keharusan untuk melihat kekuatan dua tim tersebut. Sebab, setelah ini Persebaya akan away ke Rembang 02 Maret dan Malang pada 8 Maret nanti.
"Kondisi lapangan di Rembang saya juga belum tahu. Jadi sekalian booking hotel dan menyiapkan segala sesuatu untuk di sana. Satu dayung dua tiga pulau terlampaui, kan?" urainya. [initial]
Andik Persembahkan Gol Perdana Untuk Tim
Ibnu: Saya Tak Mau Membuktikan Apapun
Review IPL: Persebaya Pesta Lima Gol di Laga Perdana
(fjr/mac)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 25 Februari 2013 08:37
-
Bolatainment 25 Februari 2013 08:13
-
Bola Indonesia 24 Februari 2013 13:12
-
Bola Indonesia 24 Februari 2013 13:01
IPL Preview: Persebaya vs Bontang, Pembuktian Pelatih Debutan
-
Bola Indonesia 23 Februari 2013 13:23
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:24
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 15:10
-
Otomotif 22 Maret 2025 15:08
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:05
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:48
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...