
Bola.net - - Tak mau terjegal lagi seperti kejadian di Kongres PSSI 2016, Kamis lalu, manajemen Persebaya Surabaya berharap bisa bertemu Ketua Umum PSSI terpilih, Edy Rahmayadi. Mereka berharap Edy bersedia menemui Persebaya dalam waktu dekat.
Harapan untuk bertemu Ketua Umum PSSI terpilih dilontarkan manajer Persebaya Surabaya, Ch Faried, Senin (14/11) siang. "Kami sangat ingin bertemu Ketua Umum PSSI, Pak Edy Rahmayadi," beber Faried kepada
Jika bertemu dengan pria yang juga menjabat sebagai Pangkostrad itu, maka Persebaya akan menjelaskan akar masalahnya. "Kenapa kami ingin bertemu Ketua Umum? Karena kami ingin menjelaskan semuanya tentang duduk persoalannya," jelas Faried.
Ada tujuan khusus mengapa Persebaya ingin bertemu Edy secara langsung. "Kalau bertemu orang lain, malah nanti tidak jelas lagi. Podo ae (sama saja) hasilnya. Lebih baik kami bertemu Pak Edy secara langsung untuk menjelaskan semuanya," tutupnya.(faw/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 13 November 2016 21:27
-
Bola Indonesia 13 November 2016 17:57
-
Bola Indonesia 13 November 2016 17:45
-
Bola Indonesia 13 November 2016 15:48
Kurniawan Tak Sakit Hati Meski Tak Dapat Suara di Kongres PSSI
-
Bola Indonesia 13 November 2016 09:03
Ismed Sofyan Berharap Edy Rahmayadi Bawa Indonesia ke Level Asia
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:27
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...