
- Pelatih Persebaya, Djajang Nurjaman siap melepas winger andalannya, Irfan Jaya untuk kembali membela timnas Indonesia pada uji coba internasional melawan Timnas Vietnam dan Hongkong.
Meskipun pelatih yang akrab disapa Djanur ini mengakui bahwa kenyataan itu membuatnya dilema. Mengingat peran Irfan yang cukup vital di sektor serangan Green Force.
Advertisement
”Selalu kasusnya Irfan dilematis, di satu sisi kita butuh dia, tapi di satu sisi kepentingan timnas. Jadi kita gak akan menghalang-halangi,” kata Djanur usai pertandinan uji coba di Lapangan Mapolda Jatim.
Namun eks pelatih Persib Bandung ini tentu berharap masih bisa menggunakan jasa pemain asal Bantaeng tersebut pada pertandingan melawan Arema FC.
”Mudah-mudahan kalau kita ada game sebelum tanggal 7 [Oktober] kita bisa pakai, kalau gak ada berarti kita tanpa dia,” tegasnya.
Tentunya Djanur juga ingin agar PSSI dan PT. Liga Indonesia Baru segera memutarkembali kompetisi. Tetapi ia tetap berjaga-jaga jika liga bergulir ketika Irfan sudah meninggakan tim.
”Kita siapkan yang lain, ada Osvaldo [Haay], ada Oktafianus Fernando, ada [Ferinando] Pahabol,” tegasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 27 September 2018 20:25
-
Tim Nasional 26 September 2018 12:24
-
Tim Nasional 26 September 2018 10:41
-
Piala Dunia 21 September 2018 10:15
Ranking FIFA Bulan September 2018: Belgia dan Prancis Berbagi Posisi Puncak
-
Bola Indonesia 18 September 2018 20:26
Kiper Timnas Indonesia Senang Drama Luis Milla Berakhir Manis
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:48
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...