
Bola.net - Saat sejumlah pihak mencoba untuk menyudutkan Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Imam Nahrawi, Persebaya 1927 justru terus mendukung dan membela menteri asal Bangkalan, Madura tersebut.
Menurut Saleh, banyak yang salah kaprah dengan segala kebijakan yang sudah dikeluarkan oleh Menpora Imam Nahrawi. Utamanya masalah kompetisi sepakbola di Indonesia yang saat ini berhenti total. Menurut Saleh, itu bukan salah Menpora.
"Menpora kan mempersilahkan kompetisi jalan. Tapi mereka mau dua klub bodong itu ikut," terang Saleh Mukadar. Dua klub bodong yang dimaksud oleh Saleh adalah Persebaya dan Arema Cronus, dua peserta Indonesia Super League (ISL).
Saleh sekali lagi menegaskan bahwa apa yang dilakukan oleh Menpora, murni untuk menyelamatkan sepakbola Indonesia. Bukan untuk menghancurkan. "Sepakbola Indonesia ini sudah hancur. Menpora ini menyelamatkan sepakbola kita," tutup Saleh. (faw/dzi)
Menurut Saleh, banyak yang salah kaprah dengan segala kebijakan yang sudah dikeluarkan oleh Menpora Imam Nahrawi. Utamanya masalah kompetisi sepakbola di Indonesia yang saat ini berhenti total. Menurut Saleh, itu bukan salah Menpora.
"Menpora kan mempersilahkan kompetisi jalan. Tapi mereka mau dua klub bodong itu ikut," terang Saleh Mukadar. Dua klub bodong yang dimaksud oleh Saleh adalah Persebaya dan Arema Cronus, dua peserta Indonesia Super League (ISL).
Saleh sekali lagi menegaskan bahwa apa yang dilakukan oleh Menpora, murni untuk menyelamatkan sepakbola Indonesia. Bukan untuk menghancurkan. "Sepakbola Indonesia ini sudah hancur. Menpora ini menyelamatkan sepakbola kita," tutup Saleh. (faw/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 28 Mei 2015 21:40
-
Bola Indonesia 28 Mei 2015 21:30
-
Bola Indonesia 28 Mei 2015 21:26
-
Bola Indonesia 28 Mei 2015 21:21
'FIFA dan Federasi Sepakbola Tak Bisa Lagi Berlaku Eksklusif'
-
Bola Indonesia 28 Mei 2015 21:15
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...