
Bola.net - Persija Jakarta sudah mendapatkan dua pemain asing untuk berlaga di kompetisi Indonesia Super League (ISL) musim depan. Yakni, pemain asal Estonia, Martin Vunk dan Evgeni Kabaev yang berpaspor Rusia.
Meski begitu, Macan Kemayoran harus siap-siap ditinggalkan Vunk. Pasalnya, Martin Vunk masih tercatat sebagai pemain Timnas Estonia.
Ketua Umum Persija Jakarta, Ferry Paulus, mengungkapkan jika Martin Vunk berpeluang kembali memperkuat Timnas Estonia.
Estonia sendiri akan kembali bermain dalam laga Kualifikasi Euro 2016 kontra Swiss pada 27 Maret 2015 mendatang, serta dilanjutkan kontra Islandia, empat hari setelahnya.
"Kalau melihat jadwal, ada satu laga krusial buat kami. Yaitu, di penghujung putaran pertama. Kalau Maret, saya pikir tidak masalah. Yang akan terganggu di bulan Mei 2015," jelas Ferry Paulus. [initial]
(esa/pra)
Meski begitu, Macan Kemayoran harus siap-siap ditinggalkan Vunk. Pasalnya, Martin Vunk masih tercatat sebagai pemain Timnas Estonia.
Ketua Umum Persija Jakarta, Ferry Paulus, mengungkapkan jika Martin Vunk berpeluang kembali memperkuat Timnas Estonia.
Estonia sendiri akan kembali bermain dalam laga Kualifikasi Euro 2016 kontra Swiss pada 27 Maret 2015 mendatang, serta dilanjutkan kontra Islandia, empat hari setelahnya.
"Kalau melihat jadwal, ada satu laga krusial buat kami. Yaitu, di penghujung putaran pertama. Kalau Maret, saya pikir tidak masalah. Yang akan terganggu di bulan Mei 2015," jelas Ferry Paulus. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 9 Desember 2014 23:35
Satu Tempat Tersisa, Persija Tunggu Pemain Asing Asal Afrika
-
Bola Indonesia 9 Desember 2014 23:16
-
Bola Indonesia 9 Desember 2014 20:24
Empat Bulan Tunggak Gaji Pemain Persija, Ini Kata Ferry Paulus
-
Bola Indonesia 9 Desember 2014 20:03
Vunk Tahu Persija Dari Internet, Kabaev Janji Pelajari Bahasa Indonesia
-
Bola Indonesia 9 Desember 2014 19:49
Meski Dari Kamerun, Tchoyi Dipastikan Bisa Main di Indonesia
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...