
Bola.net - Keinginan pelatih Persib Bandung, Jajang Nurjaman untuk mendapatkan playmaker asing tampaknya masih belum bisa terwujud dalam waktu dekat.
Dua nama yang sebelumnya santer diberitakan akan menjadi salah satu rekrutan Persib nyatanya gagal didapatkan. Bintang Persela Lamongan, Gustavo Lopez dan playmaker Persipura Jayapura, Zah Rahan Karangar masih dipertahankan oleh klubnya.
“Dalam perkembangannya Gustavo Lopez maupun Zah Rahan sepertinya sulit kita datangkan,” terang Jajang.
Meski terancam gagal total, namun mantan asisten Rahmad Darmawan di Pelita Jaya tersebut telah menyiapkan alternatif. "Saya belum bisa sebutkan namanya, yang jelas dia dari Kamerun dan baru bermain di Indonesia. Musim lalu dia bermain di Portugal,” katanya.
Sementara itu, Persib Bandung mengklaim bahwa tiga mantan pemain Sriwijaya FC telah sepakat bergabung bersama skuad Maung Bandung. Mereka adalah Firman Utina, Supardi dan Muhammad Ridwan. Selain itu, Persib juga kabarnya tak memperpanjang kontrak Zulkifly Syukur untuk musim depan. (wpd/dzi)
Dua nama yang sebelumnya santer diberitakan akan menjadi salah satu rekrutan Persib nyatanya gagal didapatkan. Bintang Persela Lamongan, Gustavo Lopez dan playmaker Persipura Jayapura, Zah Rahan Karangar masih dipertahankan oleh klubnya.
“Dalam perkembangannya Gustavo Lopez maupun Zah Rahan sepertinya sulit kita datangkan,” terang Jajang.
Meski terancam gagal total, namun mantan asisten Rahmad Darmawan di Pelita Jaya tersebut telah menyiapkan alternatif. "Saya belum bisa sebutkan namanya, yang jelas dia dari Kamerun dan baru bermain di Indonesia. Musim lalu dia bermain di Portugal,” katanya.
Sementara itu, Persib Bandung mengklaim bahwa tiga mantan pemain Sriwijaya FC telah sepakat bergabung bersama skuad Maung Bandung. Mereka adalah Firman Utina, Supardi dan Muhammad Ridwan. Selain itu, Persib juga kabarnya tak memperpanjang kontrak Zulkifly Syukur untuk musim depan. (wpd/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 29 Agustus 2012 21:00
-
Bola Indonesia 27 Agustus 2012 21:10
-
Bola Indonesia 16 Agustus 2012 18:00
-
Tim Nasional 14 Agustus 2012 13:20
Persipura Siap Beri Pemain Terbaiknya Untuk Timnas La Nyalla
-
Bola Indonesia 13 Agustus 2012 13:45
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:27
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...