
Menurut Rachmat, sejatinya tak hanya Bobotoh yang harus bersikap dewasa. Tapi seluruh suporter yang ada di Indonesia harus bisa mengambil pelajaran dari kerusuhan yang selama ini terjadi di kancah sepakbola tanah air.
Pesepakbola asal Jakarta ini menilai, setelah dibekukan oleh pemerintah dan disanksi FIFA, sudah saatnya memperbaiki seluruh elemen sepakbola di Indonesia. Salah satunya memperbaiki mental suporter.
"Masalah Bobotoh serahkan kepada aparat kepolisian. Sekarang bukan saatnya lagi ribut, rusuh, dan teror," ujar Rachmat saat dihubungi , Kamis (14/7).
"Kalau mau sepakbola dibekukan lagi 'silahkan rusuh' jadi rugi semua. Tapi intinya tidak ada masalah dengan Bobotoh," tambahnya.
Pertandingan antara Persija kontra Maung Bandung akan tersaji di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Sabtu (16/7) mendatang. Laga klasik ini merupakan lanjutan dari kompetisi Indonesia Soccer Championship (ISC) A 2016.
Laga ini selalu menarik untuk ditunggu mengingat kedua tim memiliki rivalitas yang sangat tinggi. Namun sayangnya, Persija tidak akan didukung oleh The Jakmania langsung karena mendapatkan hukuman dari Komisi Disiplin (komdis) ISC. (fit/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 13 Juli 2016 19:59
-
Bola Indonesia 13 Juli 2016 19:50
-
Bola Indonesia 13 Juli 2016 14:21
Head to Head El Clasico Indonesia: Hasil Imbang Lebih Dominan
-
Bola Indonesia 13 Juli 2016 10:27
-
Bola Indonesia 12 Juli 2016 20:10
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...