
"Ya bagus, Hermawan berani bertanggung jawab. Dia berani mengatakan kepada Bobotoh bahwa dia salah dan dia minta maaf," ujar Yana kepada saat ditemui di Mes Persib Bandung, Senin (8/2) malam.
Yana mengaku secara pribadi dirinya tidak ada masalah dengan bek asal Malang itu. Ia pun berharap agar para Bobotoh mau menerima kehadiran Hemawan.
"Saya kembali lagi kepada Bobotoh mau tidak menerima Hermawan yang sudah meminta maaf. Karena permintaan maaf dari seorang pemain masa tidak di maafkan," ungkapnya.
Lebih lanjut, pria 38 tahun ini berharap Hermawan mampu bermain total bagi Maung Bandung. "Hermawan harus menunjukkan kualitasnya ketika berbaju Persib. Dia harus menunjukkan bahwa dia pemain profesional," tutupnya (fit/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 8 Februari 2016 21:47
-
Bolatainment 8 Februari 2016 20:15
-
Bolatainment 31 Januari 2016 11:33
-
Bola Indonesia 28 Januari 2016 13:03
-
Bola Indonesia 28 Januari 2016 13:01
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...