
.
"Pemain akhirnya sepakat bahwa mereka akan menjalani ibadah hari raya Idul adha di mess," ujar pelatih Madura United, Gomes de Oliveira.
"Kami hormati kesadaran mereka, karena memang jadwal pertandingan sangat dekat. Nanti saya juga ingin bergabung dalam acara sembelih hewan kurban," sambungnya.
Madura United bakal menghadapi Sriwijaya FC pada laga pekan ke-20 ISC A 2016. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Gelora Bangkalan Madura, Rabu (14/09) mendatang.
Agenda Madura United untuk menghadapi Sriwijaya FC sendiri sangat padat. Usai melakoni latihan fisik di pusat kebugaran Atlas di Surabaya, Sabtu (10/09) mereka melakoni dua sesi latihan pada Minggu (11/09).
Bahkan, usai Salat Idul Adha dan menyembelih hewan kurban, pada Senin (12/09) sore, para penggawa Madura FC kembali akan menggelar latihan.
Sementara itu, tak hanya dari sisi tim, Panitia Pelaksana Madura United juga ngebut menyelesaikan sejumlah persiapan jelang laga ini. Menurut Chairman LOC Madura United, Ram Halili, mereka sudah mengantongi izin kepolisian untuk menggelar pertandingan ini.
"Kami sengaja lakukan persiapan lebih awal karena pertandingan akan berlangsung H+2 Idul Adha," tandasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 10 September 2016 13:33
-
Bola Indonesia 8 September 2016 21:48
-
Bola Indonesia 3 September 2016 00:06
-
Bola Indonesia 2 September 2016 17:27
SOS Sebut Penerapan Standar Lisensi Kepelatihan di ISC Bermasalah
-
Bola Indonesia 2 September 2016 12:07
Madura United Pastikan Tak Akan Parkir Bus di Kandang Arema Cronus
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:34
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:19
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:06
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...