
Bola.net - Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso siap menerima apapun keputusan federasi terkait kelanjutan kompetisi. Mengingat, pandemi virus Corona masih terus menghantui.
Menurut arsitek asal Kepanjen, Kabupaten Malang tersebut, Persebaya selalu siap mematuhi ketetapan PSSI. Bahkan, jika kompetisi harus diganti dengan turnamen.
"Kami siap saja mau lanjut, mau ganti turnamen, kami mengikuti keputusan," kata Aji Santoso kepada Bola.net.
Advertisement
Sebenarnya batas penghentian sementara kompetisi tinggal sebulan lagi, tepatnya tanggal 29 Mei. Namun, belum ada kepastian apakah bisa dilanjutkan kembali di tengah pandemi.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Tidak Bisa Memprediksi
Aji juga tidak mau berandai-andai apakah kompetisi bisa dilanjutkan kembali atau tidak. Mengingat, jumlah kasus Covid-19 sudah hampir menyentuh angka 10 ribu pasien.
"Saya tidak bisa memprediksi," tegas mantan pelatih Persela Lamongan itu.
Sejauh ini, Persebaya tetap akan menggelar latihan secara rutin tiga kali seminggu. Namun, latihan tersebut secara virtual.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 26 April 2020 06:59
Tak Ada Pantangan Makanan, Persebaya Beri Kebebasan Selama Ramadhan
-
Bola Indonesia 24 April 2020 15:12
-
Bola Indonesia 22 April 2020 14:25
Persebaya Terus Lihat Perkembangan Situasi di Tengah Pandemi Corona
-
Bola Indonesia 20 April 2020 23:11
Lelang Memorabilia Tahap Kedua, APSSI Raih Lebih dari Rp 15 Juta
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 03:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...