
Bola.net - Hasil imbang 1-1 yang didapat Home United kala menjamu Persipura Jayapura dalam matchday 2 AFC Cup (11/3) rupanya cukup disesali oleh pelatih tim tuan rumah, Lee Lim Saeng.
Menurutnya, kegagalan timnya meraih poin penuh di laga ini disebabkan oleh banyaknya peluang yang terbuang percuma di depan gawang Mutiara Hitam.
"Ada beberapa peluang yang gagal kami manfaatkan. Seharusnya kita bisa memenangkan pertandingan ini," ujar Lee seperti dikutip laman resmi Liga Indonesia.
Dalam laga yang berlangsung di lapangan sintetis itu, Boaz Solossa cs sempat tertinggal terlebih dulu dari tuan rumah lewat gol Yasir Hanapi di pertengahan babak pertama sebelum pemain pengganti Ferinando Pahabol menyamakan kedudukan di menit 74.
Dengan hasil ini, Persipura masih bercokol di puncak klasemen Grup E dengan koleksi empat poin, sementara Home United terpuruk di dasar klasemen dengan satu poin setelah di laga lainnya Churchill Brothers berhasil menang 3-0 atas New Radiant. [initial]
(li/pra)
Menurutnya, kegagalan timnya meraih poin penuh di laga ini disebabkan oleh banyaknya peluang yang terbuang percuma di depan gawang Mutiara Hitam.
"Ada beberapa peluang yang gagal kami manfaatkan. Seharusnya kita bisa memenangkan pertandingan ini," ujar Lee seperti dikutip laman resmi Liga Indonesia.
Dalam laga yang berlangsung di lapangan sintetis itu, Boaz Solossa cs sempat tertinggal terlebih dulu dari tuan rumah lewat gol Yasir Hanapi di pertengahan babak pertama sebelum pemain pengganti Ferinando Pahabol menyamakan kedudukan di menit 74.
Dengan hasil ini, Persipura masih bercokol di puncak klasemen Grup E dengan koleksi empat poin, sementara Home United terpuruk di dasar klasemen dengan satu poin setelah di laga lainnya Churchill Brothers berhasil menang 3-0 atas New Radiant. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 7 Maret 2014 19:36
-
Bola Indonesia 7 Maret 2014 19:29
-
Bola Indonesia 7 Maret 2014 19:24
-
Bola Indonesia 7 Maret 2014 11:20
-
Bolatainment 6 Maret 2014 14:28
Boaz Solossa Bersyukur Istri dan Anak Selamat dari Kebakaran
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 23 Maret 2025 04:02
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 03:45
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 03:32
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 03:15
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:03
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:02
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...