
Bola.net - Gelandang Persija Jakarta, Ramdani Lestaluhu telah menjalani operasi di Rumah Sakit Premier Bintaro, Tangerang Selatan, Sabtu (15/6/2019). Operasi tersebut harus dijalaninya setelah mengalami cedera Fraktur Clavicula Sinistra pada bahu sebelah kiri.
Cedera tersebut menimpa Ramdani saat memperkuat Timnas Indonesia pada laga uji coba melawan Yordania di Stadion King Abdullah II, Amman, Selasa (11/6). Kala itu, dia bertabrakan dengan salah satu pemain lawan saat pertandingan memasuki pertengahan babak pertama
"Kami bersyukur semua berjalan lancar tanpa penyulit. Bila besok tidak merasa nyeri maka dia direncanakan pulang," ujar Dokter tim Persija, Donny Kurniawan.
Advertisement
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Koordinasi dengan PSSI
Sebelum menjalani operasi, Persija sudah lebih dulu berkomunikasi dengan PSSI untuk penanganan cedera Ramdani. Tim ibu kota kemudian memilih Rumah Sakit Premier Bintaro lantaran merupakan mitra Persija.
"Selain itu koordinasi kami dengan PSSI juga tetap selalu berjalan dan sebaiknya kita berfokus pada penyembuhan ramdhani saja," imbuh Donny.
Sementara itu pasca operasi, Ramdani akan menjalani pemeriksaan lanjutan. Pemain bernomor punggung 7 itu juga bakal menjalani fisioterapis awal di rumah sakit yang sama.
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 15 Juni 2019 23:46
Dukungan Suporter Jadi Motivasi Beto Bermain Garang Melawan Vanuatu
-
Tim Nasional 15 Juni 2019 22:47
Cetak 4 Gol, Beto Goncalves Dipuji Setinggi Langit Pelatih Vanuatu
-
Tim Nasional 15 Juni 2019 20:26
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:11
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:03
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...