Bola.net - - Harus bertanding tanpa sejumlah pemain intinya pada laga kontra Barito Putera tak membuat Semen Padang risau. Kabau Sirah mengaku siap mengandalkan pemain-pemain muda mereka pada laga di Stadion 17 Mei Banjarmasin, Sabtu .
"Kita akan memaksimalkan pemain yang ada untuk meraih hasil terbaik. Karenanya, kita banyak membawa pemain muda," ujar Pelatih Semen Padang, Nilmaizar.
Pada lawatan ini, Semen Padang akan memboyong sebanyak 19 pemain. Tanpa Marcel Sacramento dan Rudi, Semen Padang akan bergantung pada pilar muda seperti: Haidir Ali Lestaluhu, Adi Nugroho, Finno Adrianas, Kevin Ivander, Fridolin dan juga Syamsul Bahri.
Tekad Semen Padang meraup poin absolut pada laga ini ditegaskan juga oleh Win Bernadino. Manajer Kabau Sirah ini mengaku sejak awal timnya menargetkan untuk berada di papan atas. Raihan poin di kandang Barito bakal memuluskan langkah mereka meraih target.
"Kita butuh banyak poin untuk bisa bersaing di papan atas, sesuai harapan manajemen. Dengan momen kemenangan kandang lawan Persiba, kami berharap menjadi semangat dan modal utama dalam lawatan ke Barito," ujar Win, pada Bola.net. (den/asa)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 31 Mei 2017 20:04
-
Bola Indonesia 29 Mei 2017 10:51
-
Bola Indonesia 27 Mei 2017 00:18
-
Bola Indonesia 26 Mei 2017 09:10
Hukuman Berat Komdis PSSI Untuk Marcel Sacramento dan Manahati
-
Bola Indonesia 23 Mei 2017 21:42
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:05
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:24
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 15:10
-
Otomotif 22 Maret 2025 15:08
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:05
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:48
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...