
Bola.net - Pemain asal Iran, Mahmoud Mansouri yang masih mengikuti seleksi bersama tim Persib Bandung belum mendapat kepastian direkrut. Mantan pemain Sepahan FC itu harus menunggu kedatangan pemain lain yang akan didatangkan tim berjuluk Maung Bandung.
“Mahmoud sejauh ini masuk dalam daftar tunggu. Jadi, buat dia hari ini selesai dulu. Kita akan coba dua pemain lain,” ujar Jajang ditemui di Stadion Siliwangi, Sabtu (17/11).
Sebelumnya Mansouri bermain dalam laga uji coba Persib menghadapi Akademi Sepak Bola D’Spot. Pemain berusia 32 tahun itu bermain 2 X 45 menit.
“Kita bandingkan dengan pemain yang nanti datang. Sejauh ini Mansouri tidak jelek,” kata Jajang lagi.
Ditambahkan Jajang, pemain asal Syiria Naser Al Sebai akan tiba hari ini di Bandung. Sedangkan satu bek lagi asal Australia bernama Todd Howarth akan datang pada Selasa depan. “Keduanya akan ikut seleksi minggu depan,” terang mantan pemain Persib era 80-an itu. (hug/dzi)
“Mahmoud sejauh ini masuk dalam daftar tunggu. Jadi, buat dia hari ini selesai dulu. Kita akan coba dua pemain lain,” ujar Jajang ditemui di Stadion Siliwangi, Sabtu (17/11).
Sebelumnya Mansouri bermain dalam laga uji coba Persib menghadapi Akademi Sepak Bola D’Spot. Pemain berusia 32 tahun itu bermain 2 X 45 menit.
“Kita bandingkan dengan pemain yang nanti datang. Sejauh ini Mansouri tidak jelek,” kata Jajang lagi.
Ditambahkan Jajang, pemain asal Syiria Naser Al Sebai akan tiba hari ini di Bandung. Sedangkan satu bek lagi asal Australia bernama Todd Howarth akan datang pada Selasa depan. “Keduanya akan ikut seleksi minggu depan,” terang mantan pemain Persib era 80-an itu. (hug/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 15 November 2012 20:43
-
Bola Indonesia 15 November 2012 16:20
-
Bola Indonesia 15 November 2012 15:20
-
Bola Indonesia 15 November 2012 14:40
-
Bola Indonesia 15 November 2012 12:35
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 21:29
-
Liga Inggris 25 Maret 2025 21:22
-
Liga Inggris 25 Maret 2025 21:04
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 20:53
-
Liga Inggris 25 Maret 2025 20:24
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 20:22
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...