
"Berat untuk bisa bermain dalam kondisi seperti ini. Kita baru saja menyelesaikan lima-enam hari latihan berat di Batu," ujar Milomir Seslija.
"Kita juga biasa berlatih di Batu, yang merupakan dataran tinggi. Kini kita harus main dalam cuaca panas," sambungnya.
Sebelumnya, Arema Cronus sukses meraih kemenangan dalam laga kontra Madura United, di Stadion Kanjuruhan Malang, Minggu (14/02) sore. Pada laga ini, skuat besutan Milomir Seslija ini menang dengan skor 2-1. Dua gol Arema dicetak Cristian Gonzales dan Ahmad Alfarizi. Sementara, gol semata wayang MU dicetak Pablo Rodriguez.
Sementara itu, meski belum sesuai yang diharapkan- Milo juga menyebut anak asuhnya mengalami peningkatan. Secara teknis, strategi dan komunikasi antar pemain, sudah ada peningkatan terlihat dari permainan Hendro Siswanto dan kawan-kawan.
"Tapi kita tetap butuh waktu untuk bisa bermain sesuai dengan yang kita inginkan," tandasnya. [initial]
Jangan Lewatkan!
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 13 Februari 2016 19:13
-
Bola Indonesia 13 Februari 2016 16:50
-
Bola Indonesia 13 Februari 2016 12:11
-
Bola Indonesia 12 Februari 2016 20:58
-
Bola Indonesia 12 Februari 2016 19:45
LATEST UPDATE
-
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025 00:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 00:01
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 23:39
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:55
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...