
Bola.net - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Imam Nahrawi, sangat berharap Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, benar-benar menjalankan fungsi utamanya.
Yaitu, digunakan sebagai sarana olahraga. Karena itu, Menpora Imam tengah merancang pengelolaan kompleks Gelora Bung Karno (GBK) berada di bawah Kemenpora.
"Itu sudah lama coba kami lakukan. Saat ini, kami belum bisa melakukan untuk mengembalikan fungsi karena belum dikelola langsung. Komplek GBK masih berada di bawah Sesneg," ungkap Menpora Imam Nahrawi.
Dilanjutkannya, sangat prihatin dengan situasi yang kini terjadi. Konser One Direction yang akan digelar pada 25 Maret, menimbulkan kekhawatiran merusak rumput lapangan yang akan digunakan untuk Kualifikasi Piala Asia U-23, 27-31 Maret
Pasalnya, lapangan sudah ditutup grass cover sejak jauh-jauh hari. Penutupan akan berlangsung hingga konser berakhir, dan disebut-sebut dapat merusak kualitas rumput di lapangan. Sehingga, hal tersebut tidak layak digunakan untuk pertandingan.
Nantinya, Timnas Indonesia U-23 Indonesia, akan berhadapan dengan Korea Selatan, Brunei Darussalam, dan Timor Leste. (esa/dzi)
Yaitu, digunakan sebagai sarana olahraga. Karena itu, Menpora Imam tengah merancang pengelolaan kompleks Gelora Bung Karno (GBK) berada di bawah Kemenpora.
"Itu sudah lama coba kami lakukan. Saat ini, kami belum bisa melakukan untuk mengembalikan fungsi karena belum dikelola langsung. Komplek GBK masih berada di bawah Sesneg," ungkap Menpora Imam Nahrawi.
Dilanjutkannya, sangat prihatin dengan situasi yang kini terjadi. Konser One Direction yang akan digelar pada 25 Maret, menimbulkan kekhawatiran merusak rumput lapangan yang akan digunakan untuk Kualifikasi Piala Asia U-23, 27-31 Maret
Pasalnya, lapangan sudah ditutup grass cover sejak jauh-jauh hari. Penutupan akan berlangsung hingga konser berakhir, dan disebut-sebut dapat merusak kualitas rumput di lapangan. Sehingga, hal tersebut tidak layak digunakan untuk pertandingan.
Nantinya, Timnas Indonesia U-23 Indonesia, akan berhadapan dengan Korea Selatan, Brunei Darussalam, dan Timor Leste. (esa/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 18 Maret 2015 21:14
-
Bola Indonesia 18 Maret 2015 20:10
-
Bola Indonesia 18 Maret 2015 19:52
-
Bola Indonesia 18 Maret 2015 18:48
Kabar Gembira! Real Madrid dan Man City Akan Kunjungi Indonesia
-
Bola Indonesia 18 Maret 2015 18:32
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 24 Maret 2025 12:15
-
Liga Spanyol 24 Maret 2025 12:15
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 12:02
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 12:01
-
Liga Inggris 24 Maret 2025 12:00
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 11:59
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...