Marc Klok Cabut dari Persija Jakarta, Suara Fans: Udah Biasa Ditinggal Pas Lagi Sayang-sayangnya

Marc Klok Cabut dari Persija Jakarta, Suara Fans: Udah Biasa Ditinggal Pas Lagi Sayang-sayangnya
Marc Anthony Klok (c) Bola.net/Fitri Apriani

Bola.net - Gelandang Timnas Indonesia Marc Anthony Klok mengumumkan bahwa ia resmi cabut dari Persija Jakarta, Rabu (23/06/2021).

Keputusan ini tentu terasa mengejutkan. Pasalnya pemain naturalisasi dari Belanda itu baru gabung dengan Persija pada Januari 2021 lalu.

Saat ini Klok sebenarnya masih terikat kontrak dengan Persija sampai empat tahun ke depan. Ia diharap bisa menjadi tulang punggung Macan Kemayoran di ajang Liga 1.

Klok sendiri mengumumkan kepergiannya dari Persija melalui akun media sosialnya. Ia mengaku akan memulai tahap baru dalam karir profesional dan berterima kasih pada semua pihak yang selama ini membantunya di Macan Kemayoran.

Kepergian Klok ini tentu saja menimbulkan beragam reaksi dari netizen. Apa kata mereka? Simak di bawah ini Bolaneters.

2 dari 15 halaman

Sedih Ya

3 dari 15 halaman

Ada Tawaran yang Menjanjikan Nih

4 dari 15 halaman

Sebuah Tebakan Sekaligus Harapan

5 dari 15 halaman

Ikhlas Kalo Klok Keluar Negeri

6 dari 15 halaman

Makasih Klok

7 dari 15 halaman

Welcome to Pati Katanya

8 dari 15 halaman

Kenapa ya?

9 dari 15 halaman

Sebuah Doa dan Harapan

10 dari 15 halaman

Udah Biasa Ditinggal Pas Sayang-sayangnya...

11 dari 15 halaman

Ini Baru Namanya Sakit Hati!

12 dari 15 halaman

Sakit tapi Nggak Berdarah

13 dari 15 halaman

Sawadeeka Atau Konnichiwa

14 dari 15 halaman

Mau ke Rans Yaaa??