"Waktu itu ada tawaran dari PS Polri, cuma kayaknya enggak dulu," ujar Adam di Lapangan Mako Brimob, Depok, Rabu (24/2).
Keraguan itu tak lepas dari pengalaman buruknya saat mengikuti pendidikan dengan Tentara Negara Indonesia (TNI) beberapa waktu lalu.
"Waktu itu kan sudah pernah ikut sama TNI, nah itu yang membuat saya masih bingung gabung PS Polri," katanya.
Saat ini, Adam sedang menyeleksi tim yang akan menjadi pelabuhannya. Selain itu, mantan gelandang klub Bahrain East Riffa tersebut masih menunggu kepastian Indonesia Super Competition (ISC).
"Kalau ISC sudah jelas akan diselenggarakan, baru saya bisa memutuskan untuk bergabung dengan klub mana," pungkas mantan pemain Persija Jakarta itu. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 17 Februari 2016 10:25
-
Bola Indonesia 28 Januari 2016 11:02
Pelatih dan Manajemen Surabaya United tak Satu Suara Soal Adam Alis
-
Bola Indonesia 28 Januari 2016 10:40
-
Bola Indonesia 14 Januari 2016 14:09
-
Bolatainment 13 Januari 2016 02:48
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 01:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 01:02
-
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025 00:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 00:01
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 23:39
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...