
Bola.net - Kegagalan di kompetisi Indonesia Super League (ISL) musim ini, membuat manajemen Arema Cronous merealisasikan kebijakan. Yakni, mengurangi nilai kontrak bagi semua pemain lama yang ingin bertahan untuk tampil di kompetisi musim depan.
General Manajer Arema Cronous, Ruddy Widodo, mengatakan jika ada pemain yang keberatan dengan langkah tersebut, maka manajemen mempersilakan pemain mencari klub lainnya.
"Memang ada pengurangan nilai kontrak. Hal tersebut, sangat wajar dan pemain sudah paham semuanya. Kalau memang ada pemain yang tidak setuju dengan langkah tersebut, manajemen tidak keberatan mereka mencari tim lain," ujar Ruddy Widodo.
Diterangkannya lagi, hingga kini belum ada pemain yang menyatakan keberatan dengan kebijakan tersebut. Sebab dilanjutkannya, menyadari jika musim ini tidak membuahkan hasil yang ditargetkan. Yakni, juara di ISL dan AFC Cup.
"Jika Arema meraih juara ISL musim ini, sebenarnya manajemen telah menyiapkan kenaikan nilai kontrak. Sebelum semifinal, kami sudah berbicara dengan pemain terkait kemungkinan kenaikan dan penurunan nilai kontrak tergantung pencapaian target," imbuhnya (esa/mri)
General Manajer Arema Cronous, Ruddy Widodo, mengatakan jika ada pemain yang keberatan dengan langkah tersebut, maka manajemen mempersilakan pemain mencari klub lainnya.
"Memang ada pengurangan nilai kontrak. Hal tersebut, sangat wajar dan pemain sudah paham semuanya. Kalau memang ada pemain yang tidak setuju dengan langkah tersebut, manajemen tidak keberatan mereka mencari tim lain," ujar Ruddy Widodo.
Diterangkannya lagi, hingga kini belum ada pemain yang menyatakan keberatan dengan kebijakan tersebut. Sebab dilanjutkannya, menyadari jika musim ini tidak membuahkan hasil yang ditargetkan. Yakni, juara di ISL dan AFC Cup.
"Jika Arema meraih juara ISL musim ini, sebenarnya manajemen telah menyiapkan kenaikan nilai kontrak. Sebelum semifinal, kami sudah berbicara dengan pemain terkait kemungkinan kenaikan dan penurunan nilai kontrak tergantung pencapaian target," imbuhnya (esa/mri)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 14 November 2014 22:23
-
Bola Indonesia 14 November 2014 20:29
-
Bola Indonesia 14 November 2014 20:25
-
Bola Indonesia 14 November 2014 20:17
-
Bola Indonesia 14 November 2014 19:00
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...