
Bola.net - PSIS Semarang bakal menjamu Badak Lampung FC pada pekan ke-21 Shopee Liga 1 2019. Bermain di hadapan pendukungnya sendiri, Stadion Moch. Soebroto, Magelang, Minggu (29/9/2019), tim tuan rumah mengusung misi penting.
PSIS Semarang belum pernah menang di putaran kedua musim ini. Mahesa Jenar hanya meraih satu poin dalam tiga laga di putaran kedua. PSIS kalah dari Persija Jakarta (1-2), dihajar Persebaya Surabaya (0-4), dan terakhir bermain imbang melawan Kalteng Putra (1-1).
Di kubu tim tamu, Badak Lampung FC punya target yang tinggi di kandang PSIS. Talaohu Abdul Musafri dkk. mengincar kemenangan demi makin menjauhi zona degradasi.
Advertisement
1 dari 1 halaman
Jadwal Lengkap Pertandingan dan Live Streaming
PSIS Semarang vs Badak Lampung FC
- Stadion: Moch. Soebroto, Magelang
- Hari: Minggu, 29 September 2019
- Jam: 15.30 WIB
- Live Streaming: Vidio [Live streaming pada tautan berikut ini]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 28 September 2019 20:59
-
Bola Indonesia 28 September 2019 20:33
-
Bola Indonesia 25 September 2019 21:18
-
Bola Indonesia 24 September 2019 20:28
-
Bola Indonesia 24 September 2019 17:43
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 18:53
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 18:10
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 17:00
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 16:58
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 16:37
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...