
"Saya telah memberi mereka sejumlah pekerjaan rumah untuk menjaga kondisi selama liburan," ujar Pelatih Arema Cronus, Milomir Seslija.
"Saya tidak mau mereka pasif. Saya ingin mereka tetap menikmati liburan dengan keluarga mereka," sambungnya.
Memperingati Idul Fitri 1437 H ini, Milo meliburkan skuat Arema Cronus sejak akhir pekan lalu. Mereka baru akan kembali berlatih Sabtu (09/07) besok sore.
Sementara itu, selain meminta para pemainnya tetap menjaga kondisi, Milo juga telah mewanti-wanti pemainnya untuk menjaga pola makan mereka selama liburan. Pelatih asal Bosnia ini bahkan, dengan nada bercanda, mengaku telah menyiapkan denda bagi para pemainnya, jika kondisi fisik mereka merosot.
"Mereka harus menjaga kondisi agar fit pada latihan pertama besok," tutur pelatih asal Bosnia tersebut.
"Jika berat badan mereka naik sekilo, ada denda sejuta rupiah. Jika naik dua kilo, ada denda tiga juta rupiah," tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- Pelatih Arema Cronus Sebut Ada Yang Lebih Penting Dari Berlatih
- Idul Fitri, Ini Harapan Pelatih Arema Cronus
- Libur Lebaran, Bintang Arema Cronus Ini Liburan ke Surabaya
- Cristian Gonzales Jagokan Jerman Tumbangkan Prancis
- Gelandang Arema Cronus Prediksi Prancis Bakal Hempaskan Jerman
- Semen Padang Kalah, Nilmaizar Tak Mau Salahkan Rivky Mokodompit
- Milo Bantah Arema Cronus Menang Beruntung
- Nilmaizar Tampik Tengara Semen Padang Jago Kandang
- Milo: Arema Cronus Dominan, Semen Padang Parkis Bus
- Esteban Vizcarra Bawa Arema Cronus Kalahkan Semen Padang
- Jadwal Arema Cronus di ISC kembali Alami Perubahan
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 2 Juli 2016 15:37
-
Bola Indonesia 2 Juli 2016 00:34
-
Bola Indonesia 30 Juni 2016 19:08
-
Bola Indonesia 30 Juni 2016 19:06
-
Bola Indonesia 30 Juni 2016 16:38
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:28
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 20:18
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:06
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 19:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...