
Tim berjuluk Serdadu Tridatu itu memang telah kehilangan beberapa pilar utamanya, yakni Kiko Insa, Lucas Patinho, Ahn Byung Keon, Syakir Sulaiman, I Gede Sukadana, dan Sukarja. Mereka terpaksa diparkir lantaran mengalami cedera.
Meski begitu, pelatih Bali United Indra Sjafri tetap percaya diri. Juru taktik yang sukses membawa Timnas U-19 Indonesia juara Piala AFF 2013 ini optimistis pasukannya yang kini diisi pemain-pemain muda bisa memberikan kejutan.
"Bali united sedang menikmati proses yang berjalan. Baik pemain yang cedera, maupun hasil kalah, menang maupun seri," ujar Indra, Jumat (22/7). "Pertandingan besok merupakan pertandingan yang menarik bagi pemain muda agar bisa memanfaatkan peluang yang diberikan," tambahnya
Sementara itu, penyerang sayap Bali United Miftahul Hamdi mengaku akan tampil maksimal. Pesepakbola asal Aceh ini pun yakin timnya akan mendapatkan kemenangan atas Mitra Kukar. "Saya mewakili pemain optimistis kami bisa meraih tiga poin," jelas Miftahul. [initial] (fit/asa)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 18 Juli 2016 21:26
-
Bola Indonesia 18 Juli 2016 14:45
-
Bola Indonesia 17 Juli 2016 21:38
-
Bola Indonesia 17 Juli 2016 18:57
-
Bola Indonesia 16 Juli 2016 15:34
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 24 Maret 2025 17:41
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 17:15
-
Liga Italia 24 Maret 2025 17:12
-
Otomotif 24 Maret 2025 16:52
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 16:51
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 16:27
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...