
- Bhayangkara Surabaya United akan menggelar Akhir pekan ini di Stadion Gelora Delta Sidoarjo. Acara peluncuran tim asuhan Ibnu Grahan ini dikemas dengan sebuah pertandingan segitiga. Bhayangkara SU turut mengundang Madura United dan Deltras Sidoarjo.
(faw/asa)
Dalam surat undangan yang diterima Bola.net tertulis, Trofeo Bhayangkara SU akan dilangsungkan, Minggu (24/4) akhir pekan nanti di Stadion Gelora Delta Sidoarjo. "Pertandingan akan start pukul 15.00 sore," ucap Eko Yudiono, sekretaris tim Bhayangkara SU, Rabu (20/4) malam.
Rencananya, trofeo sekaligus launching tim ini akan dihadiri oleh Kapolri Jenderal Badrodin Haiti, dan Kapolda Jawa Timur (Jatim), Irjen Pol Anton Setiadi. "Koordinasi sudah dilakukan. InsyaAllah Kapolri dan Kapolda juga datang ke Sidoarjo," sambung Eko.
Meski sudah menjadwalkan untuk rilis tim, komposisi Bhayangkara SU sebenarnya belum komplet. Mereka masih membutuhkan tambahan pemain asing. Utamanya yang berposisi sebagai striker. [initial]
Baca Ini Juga:
- Pinang Gustavo, Arema Cronus Tak Lampaui Salary Cap
- Arema Cronus Masih Incar Satu Pemain Lagi
- Gustavo Beber Alasan Gabung Arema Cronus
- Meski Pernah Ricuh, GTS Satukan PSGC Ciamis dan Persis Solo Dalam Satu Grup
- Nasib Pemain dan Pelatih Sepakbola Gajah Ditentukan di Rapat Pandis
- Persela Lakukan Pembenahan Total
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 19 April 2016 22:56
-
Bola Indonesia 19 April 2016 06:31
-
Bola Indonesia 15 April 2016 16:02
-
Bola Indonesia 14 April 2016 17:06
-
Bola Indonesia 14 April 2016 16:57
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...