
"Pertandingan nanti menjadi sangat menarik karena saat ini proses perburuan poin sangat ketat," ujar Gomes.
"Jarak antara peringkat pertama ke peringkat bawah tidak terlalu jauh," sambungnya.
Menurut Gomes, ia telah menyiapkan timnya untuk menghadapi ketatnya laga ini. Ia mengaku segala persiapan selama ini telah berlangsung baik.
"Karenanya, kami optimistis pemain akan tampil maksimal," tuturnya.
Madura United bakal menghadapi Persiba Balikpapan pada laga pekan keenam Indonesia Soccer Championship (ISC) A 2016. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Gelora Bangkalan Madura, Senin (13/06).
Sementara itu, walau yakin bakal berlangsung ketat, Gomes berharap laga tetap berjalan baik. Pelatih asal Brasil ini berharap kedua tim menjunjung tinggi fairplay.
"Kami berharap pertandingan besok berlangsung dengan baik. Tidak termotivasi untuk saling mencederai pemain," tandasnya. (den/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 31 Mei 2016 19:32
-
Bola Indonesia 31 Mei 2016 15:40
-
Bola Indonesia 30 Mei 2016 12:10
Syakir Sulaiman Siap Ulangi Kenangan Indah di Kandang Persiba
-
Bola Indonesia 30 Mei 2016 11:39
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 11:19
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 11:15
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 11:13
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 11:08
-
Otomotif 21 Maret 2025 11:00
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 11:00
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...