
Menariknya, rapat tersebut dihadiri oleh Ketua Umum (Ketum) Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) La Nyalla Mahmud Mattalitti. Pria keturunan Bugis itu berharap agar kompetisi bisa segera digelar.
"Kompetisi harus berjalan dan saya minta tetap komit kepada federasi," ujar La Nyalla kepada wartawan.
Namun, La Nyalla kembali menegaskan jika kompetisi harus bergulir dibawah federasi, yakni PSSI. Sebelumnya, pihak BOPI sendiri akan memberikan rekomendasi asalkan PT Liga mau berkoordinasi dengan Tim Transisi.
"Rencana kompetisi tanyakan kepada Liga Indonesia. Prinsipnya kita harus dibawah federasi, tidak ada yang lain," ungkapnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Editorial 21 Oktober 2015 11:59
Sukses Gelar Piala Presiden, Saatnya Mahaka Jadi Operator Liga?
-
Editorial 15 Oktober 2015 15:50
-
Bola Indonesia 14 Oktober 2015 05:05
ISL Lagi-lagi Molor, PT Liga Indonesia Gelar RUPS Luar Biasa
-
Bola Indonesia 14 September 2015 10:23
-
Bola Indonesia 5 September 2015 09:55
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...