
"Sejauh ini belum ada," ujar Kiko menjawab pertanyaan Bola.net ihwal calon istrinya.
"Jika ada yang cantik dan baik, tolong perkenalkan ke saya," sambungnya sembari tertawa lepas.
Sebelumnya, Kiko mengaku siap menanggalkan kewarganegaraan Spanyol dan menjadi warga negara Indonesia. Ia bahkan sudah siap menempuh proses naturalisasi agar bisa memenuhi cita-citanya tersebut.
"Saya suka dengan negara ini. Penduduknya ramah-ramah dan menyambut saya dengan hangat," papar jebolan Akademi Valencia ini.
"Saya juga suka dengan atmosfer sepakbola negara ini. Stadion selalu penuh dalam memberi dukungan pada saya dan tim," imbuhnya.
Sejak kedatangannya ke Indonesia, Kiko selalu mendapat sambutan hangat. Belum lagi kepribadiannya yang mudah bergaul dan tidak jaim membuat pemain berusia 28 tahun ini menjadi idola baru Aremania. (den/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 5 Februari 2016 22:01
-
Bola Indonesia 5 Februari 2016 21:58
-
Bola Indonesia 5 Februari 2016 21:46
-
Bola Indonesia 5 Februari 2016 18:31
-
Bola Indonesia 5 Februari 2016 18:26
LATEST UPDATE
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 20:29
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 20:16
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 19:58
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 19:43
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 19:33
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 18:53
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...