
Bola.net - Persatu Tuban bukan satu-satunya tim yang ingin menjajal kemampuan Persebaya Surabaya. Menurut kabar, Mat Halil dan kawan-kawan juga mendapat tawaran uji coba dari PSMS Medan. Tim Ayam Kinantan merupakan juara turnamen Piala Kemerdekaan 2015 kemarin.
Tawaran dari Tanah Batak tersebut dibeberkan oleh Chusnul Faried. "Kami mendapatkan banyak tawaran uji coba dari sejumlah klub. Selain Persatu Tuban, tim lainnya adalah PSMS Medan," ungkap salah satu petinggi PT Persebaya Indonesia (PI) ini. Besar kemungkinan tawaran ini disodorkan September lalu.
Saat PSMS menjalani pertandingan final turnamen Piala Kemerdekaan 2015 melawan Persinga Ngawi di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT). "Namun untuk saat ini kami fokus di uji coba lawan Persatu Tuban dulu," tegas Faried. Laga ini akan dilangsungkan di Stadion Loka Jaya, 18 Oktober mendatang.
Untuk menyongsong pertandingan kontra Laskar Ronggolawe itu, Persebaya Surabaya sudah menjalani latihan rutin selama dua kali dalam seminggu. "Kami juga menjalani game lawan tim lokal. Setidaknya ada tiga game sebelum berangkat ke Tuban," pungkas Faried. [initial]
(faw/asa)
Tawaran dari Tanah Batak tersebut dibeberkan oleh Chusnul Faried. "Kami mendapatkan banyak tawaran uji coba dari sejumlah klub. Selain Persatu Tuban, tim lainnya adalah PSMS Medan," ungkap salah satu petinggi PT Persebaya Indonesia (PI) ini. Besar kemungkinan tawaran ini disodorkan September lalu.
Saat PSMS menjalani pertandingan final turnamen Piala Kemerdekaan 2015 melawan Persinga Ngawi di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT). "Namun untuk saat ini kami fokus di uji coba lawan Persatu Tuban dulu," tegas Faried. Laga ini akan dilangsungkan di Stadion Loka Jaya, 18 Oktober mendatang.
Untuk menyongsong pertandingan kontra Laskar Ronggolawe itu, Persebaya Surabaya sudah menjalani latihan rutin selama dua kali dalam seminggu. "Kami juga menjalani game lawan tim lokal. Setidaknya ada tiga game sebelum berangkat ke Tuban," pungkas Faried. [initial]
Baca Juga:
- Ngotot Gunakan Nama Persebaya, Gede Siapkan Langkah Hukum
- Peran Vital Evan Dimas di Tim PON Jatim
- Pelatih PON Jatim Meremehkan Evan Dimas Cs
- Usut WO Bonek FC, Tim Transisi Ingin Semifinal Piala Presiden Tetap Jalan
- Subsidi dari Mahaka Sudah Dialokasikan ke Pemain Bonek FC
- Membangkang, Bonek FC Tak Mau Bayar Denda
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 17 September 2015 15:13
Soal Match Fee Piala Kemerdekaan, Tim Transisi dan EO Saling Lempar Tanggung Jawab
-
Bola Indonesia 16 September 2015 20:52
-
Bola Indonesia 14 September 2015 09:23
-
Bola Indonesia 14 September 2015 09:15
-
Bola Indonesia 13 September 2015 21:40
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...