
"Saya berharap FIFA dapat mendukung keputusan pemerintah untuk mereformasi PSSI," ujar Jokowi, seperti dirilis Tim Komunikasi Presiden.
"Reformasi PSSI tentunya selaras dengan tujuan FIFA untuk membuat sepak bola yang dapat menerapkan prinsip-prinsip yang lebih baik," sambungnya.
Pernyataan ini dilontarkan Jokowi kala menerima delegasi Federation Internationale de Football Association (FIFA) dan the Asian Football Confederation (AFC) di Istana Merdeka, Senin (02/11) lalu.
Pada pertemuan ini, Jokowi membeber sejumlah permasalahan yang ada di sepakbola Indonesia. Selain itu, ia juga berharap agar Indonesia bisa kembali tampil di kancah internasional, menyusul sanksi FIFA pada sepakbola Indonesia.
Lebih lanjut, Jokowi juga mengharap bantuan FIFA dalam hal manajemen tim nasional. Ia juga berharap FIFA bisa membantu pengembangan organisasi liga, sekolah sepakbola, wasit, pelatih dan klub.
"Serta pembangunan infrastruktur dan fasilitas sepakbola," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 3 November 2015 20:20
-
Bola Indonesia 3 November 2015 20:05
-
Bola Indonesia 3 November 2015 15:21
-
Bola Indonesia 3 November 2015 14:59
-
Bola Indonesia 2 November 2015 15:58
Agum Gumelar: Tak Ada Dalam Kamus FIFA Soal KLB Tim Transisi
LATEST UPDATE
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 10:15
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 10:05
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 10:05
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 10:05
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:03
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...