
Bola.net - Keinginan Persiba Bantul untuk pindah ke Indonesia Super League ternyata masih berupa kabar burung belaka. Dikatakan oleh CEO PT. Liga Indonesia, Joko Driyono, Persiba belum mengirimkan surat pengajuan kepada operator ISL itu.
Sebelumnya, Persiba mengaku tak selaras dengan konsep yang diajukan PT Liga Prima Indonesia Sportindo (LPIS) untuk konsep pendanaan mereka musim depan. Belum dibayarnya tanggungan Konsorsium Masyarakat Mitra Bola Indonesia (MBI) juga menjadi alasan kuat kenapa klub juara Divisi Utama Liga Indonesia 2009-10 itu ingin kembali ke pangkuan ISL.
CEO PT Liga Indonesia, Joko Driyono, menerangkan kalau sampai saat ini dirinya hanya menerima dua surat pengajuan dari klub Indonesian Premier League (IPL) untuk pindah ke liganya. "Sejauh ini yang sudah menyampaikan langkah konkret berupa surat pengajuan masih Semen Padang dan Persijap Jepara saja. Persiba belum," ujarnya saat dikonfirmasi Bola.net Rabu (26/9).
Djoko mengakui kalau dirinya tidak bisa menolak mentah-mentah begitu saja keinginan Persiba. Semuanya akan tetap dipelajari dan dikembalikan kembali kepada manajemen klub-klub anggota ISL. "Kuota kita kemarin 18, andai tiga-tiganya masuk, kita kan jadi 21. Nah ini akan kita bahas lebih lanjut nantinya," tandas Joko. (fjr/mac)
Sebelumnya, Persiba mengaku tak selaras dengan konsep yang diajukan PT Liga Prima Indonesia Sportindo (LPIS) untuk konsep pendanaan mereka musim depan. Belum dibayarnya tanggungan Konsorsium Masyarakat Mitra Bola Indonesia (MBI) juga menjadi alasan kuat kenapa klub juara Divisi Utama Liga Indonesia 2009-10 itu ingin kembali ke pangkuan ISL.
CEO PT Liga Indonesia, Joko Driyono, menerangkan kalau sampai saat ini dirinya hanya menerima dua surat pengajuan dari klub Indonesian Premier League (IPL) untuk pindah ke liganya. "Sejauh ini yang sudah menyampaikan langkah konkret berupa surat pengajuan masih Semen Padang dan Persijap Jepara saja. Persiba belum," ujarnya saat dikonfirmasi Bola.net Rabu (26/9).
Djoko mengakui kalau dirinya tidak bisa menolak mentah-mentah begitu saja keinginan Persiba. Semuanya akan tetap dipelajari dan dikembalikan kembali kepada manajemen klub-klub anggota ISL. "Kuota kita kemarin 18, andai tiga-tiganya masuk, kita kan jadi 21. Nah ini akan kita bahas lebih lanjut nantinya," tandas Joko. (fjr/mac)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 25 September 2012 23:16
-
Bola Indonesia 20 September 2012 19:00
-
Bola Indonesia 19 September 2012 17:30
-
Bola Indonesia 12 September 2012 21:48
-
Bola Indonesia 4 September 2012 22:00
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:48
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...