
PS TNI yang sudah lolos ke fase berikutnya, memimpin klasemen Grup C dengan torehan delapan poin. Posisi kedua diduduki PBFC dengan empat poin. Sedangkan di posisi tiga dan empat ada Persib dan Surabaya United. Kedua kesebelasan sama-sama mendulang tiga poin dari dua laga.
"Peluang kami untuk lolos ke delapan besar masih belum tertutup. Peluang itulah yang akan kami manfaatkan," tegas Djadjang Nurdjaman, pelatih Persib. Pada pertandingan selanjutnya, Firman Utina dan kolega akan bertemu PBFC.
Pertandingan sengit ini akan dilangsungkan di Stadion Gelora Delta Sidoarjo, Jumat (27/11) malam. Djadjang berharap anak asuhnya tak lagi meraih hasil buruk. "Mudah-mudahan permainan kami membaik," tutup Djanur, sapaan akrabnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 22 November 2015 00:16
-
Liga Inggris 22 November 2015 00:11
-
Bola Indonesia 21 November 2015 22:57
-
Bola Indonesia 21 November 2015 21:41
-
Bola Indonesia 21 November 2015 18:24
Tanpa Tiga Pemain Kawakan, Ini Line up Surabaya United vs Persib
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:34
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:19
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:06
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 21:16
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 21:00
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:48
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...