
Bola.net - - Di balik sukses Renzha Dirga memenuhi nazarnya untuk berjalan kaki dari Jakarta-Surabaya, ternyata ada hal keinginan Renzha yang gagal terwujud. Bonek asal Ngawi tersebut gagal menyaksikan Persebaya bertanding langsung di stadion.
Sebagai gantinya, Renzha menyaksikan sesi latihan Green Force-julukan Persebaya di Stadion Brawijaya Senin (27/3) tadi pagi. Kesempatan ini tak disia-siakan Renzha dengan foto bareng bersama skuat Bajul Ijo.
Menurut penuturan Renzha, ia sebenarnya ingin menonton langsung pertandingan Persebaya di Piala Dirgantara 2017 lalu. Namun apa daya hal itu tak bisa dipenuhi karena kesehatannya sedang menurun.
Kemudian, bapak dua anak ini berencana dapat hadir di stadion pada laga Homecoming Game Persebaya yang digeber 19 April lalu. Bonek berusia 37 tahun ini sudah mengatur langkah untuk mencapai tujuannya itu, sayang karena banyak hambatan, target ini juga gagal terealisasi.
Namun kegagalan menyaksikan Persebaya langsung di stadion tak terlalu membuat Renzha bersedih. Sebagai gantinya ia bisa melihat secara langsung Persebaya latihan serta kesempatan berfoto dengan Mat Halil dan kawan-kawan.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 24 Maret 2017 21:22
-
Bola Indonesia 24 Maret 2017 21:18
-
Bola Indonesia 24 Maret 2017 20:12
Kapten Persebaya Bagi Waktu Latihan dan Persiapan Ujian Nasinal
-
Bola Indonesia 23 Maret 2017 22:47
-
Bola Indonesia 23 Maret 2017 22:45
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 11:46
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 11:32
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 10:57
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 10:46
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 10:39
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 10:28
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...