
Bola.net - Belitung Timur, Bangka Belitung, mendapatkan kepercayaan menjadi tuan rumah putaran final Liga Desa Indonesia (LIDI) 2015 yang memperebutkan Piala Menpora, 4 Agustus hingga 5 September ini.
Bupati Belitung Timur sekaligus Ketua Panitia Daerah, Basuri Tjahaja Purnama memastikan jika biaya pelaksanaan tersebut sama sekali tidak menggunakan dana anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD).
"Kita sebenarnya morat-marit melaksanakan ini. Dana kita dapatkan dari para sponsor-sponsor. Sebab bagi kami di sini, termotivasi melihat semangat masyarakat agar kompetisi amatir bisa berjalan," terang adik dari Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama atau biasa disapa Ahok tersebut.
"Dengan adanya kesempatan semacam ini, kita memiliki harapan dan semangat baru. Liga amatir yang terabaikan, kini mendapatkan perhatian. Ini harus dipertahankan, agar ke depannya kita mampu menata diri jauh lebih baik lagi dari sebelumnya," tuturnya. (esa/pra)
Bupati Belitung Timur sekaligus Ketua Panitia Daerah, Basuri Tjahaja Purnama memastikan jika biaya pelaksanaan tersebut sama sekali tidak menggunakan dana anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD).
"Kita sebenarnya morat-marit melaksanakan ini. Dana kita dapatkan dari para sponsor-sponsor. Sebab bagi kami di sini, termotivasi melihat semangat masyarakat agar kompetisi amatir bisa berjalan," terang adik dari Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama atau biasa disapa Ahok tersebut.
"Dengan adanya kesempatan semacam ini, kita memiliki harapan dan semangat baru. Liga amatir yang terabaikan, kini mendapatkan perhatian. Ini harus dipertahankan, agar ke depannya kita mampu menata diri jauh lebih baik lagi dari sebelumnya," tuturnya. (esa/pra)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 5 Agustus 2015 17:07
Buka Seleksi, Tim Maluku Utara Dipersiapkan Tampil di Piala Gubernur
-
Bola Indonesia 5 Agustus 2015 16:41
Selesaikan Gaji Pemain, Maluku Utara Optimis Juara LIDI 2015
-
Bola Indonesia 3 Agustus 2015 12:12
Tampil di Liga Desa Indonesia 2015, Ini Kata Manajer Maluku Utara
-
Bola Indonesia 3 Agustus 2015 11:55
-
Bola Indonesia 26 Juni 2015 19:02
Sukses di Porprov, Belitung Timur Nantikan Kehadiran Menpora
LATEST UPDATE
-
Otomotif 24 Maret 2025 14:22
-
Piala Dunia 24 Maret 2025 14:21
-
Piala Dunia 24 Maret 2025 14:16
-
Liga Inggris 24 Maret 2025 14:15
-
Piala Dunia 24 Maret 2025 14:13
-
Piala Dunia 24 Maret 2025 14:11
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...