
Bola.net - - Kapten Persija Jakarta, Ismed Sofyan menaruh harapan kepada Ketua Umum (Ketum) PSSI baru, Edy Rahmayadi. Salah satunya, Ismed berharap Edy bisa mengantarkan prestasi bagi tim nasional (timnas) Indonesia di kancah Internasional.
Edy berhasil menduduki kursi PSSI satu melalui Kongres di Hotel Mercure, Ancol, Jakarta Utara, Kamis . Dia menjadi ketum PSSI periode 2016-2020 setelah mengantongi 76 suara dari 107 voters.
"Selamat kepada Bapak Edy, semoga bisa membawa sepakbola Indonesia lebih bagus lagi dan bisa berprestasi di Asia," ujar Ismed kepada Bola.net, Sabtu (12/11).
Untuk bisa menciptakan timnas yang berprestasi, Ismed juga berharap Edy bisa membangun kompetisi dan mendorong pembinaan lebih baik. Sebab, hal itu diakuinya belum dicapai oleh para ketua umum PSSI sebelumnya.
"Sebagai pemain saya berharap sosok Edy bakal membawa kompetisi ke arah yang lebih bagus lagi," tutupnya.
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 12 November 2016 17:40
Alasan Arema Cronus Tolak Pembahasan Pemutihan Sanksi di Kongres PSSI
-
Bola Indonesia 12 November 2016 17:03
-
Bola Indonesia 12 November 2016 07:44
Kapten Persib Yakin Pangkostrad Mampu Bawa Perubahan Positif di PSSI
-
Bola Indonesia 11 November 2016 19:04
-
Bola Indonesia 11 November 2016 18:58
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:27
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...