
Bola.net - Selain nasib pemain yang jelas musim depan, kursi asisten pelatih juga masih rawan. Manajemen PSM Makassar hingga kini memang belum memberi keputusan nama-nama pemain dan siapa yang akan menjadi asisten pelatih Petar Segrt.
Dua asisten pelatih Petar sebelumnya, Imran Amirullah dan Ansar Abdullah, berharap bisa tetap bertahan di PSM menjadi asisten pelatih Petar Segrt. Keduanya mengaku sudah sangat cocok dengan cara bekerja Petar.
Meski demikian, keduanya tetap menyerahkan kepada manajemen terkait masa depan mereka di tim Ayam Jantan dari Timur itu. Imran dan Ansar memang belum dihubungi manajemen terkait nasib mereka.
Ansar sendiri merasa belum tahu seperti apa nasibnya. Dia menyerahkan sepenuhnya kepada pelatih kepala dan manajemen apakah dirinya masih akan dipakai.
"Saya serahkan kepada manajemen saja, apakah tenaga saya masih dibutuhkan atau tidak musim depan," kata Imran.
Imran sempat dikabarkan akan melatih klub di Jawa. Namun, hal itu ditepisnya karena masih ingin tetap berada di Makassar. Dia masih ingin banyak belajar dari Petar sebagai pelatih berpengalaman dalam menangani klub-klub internasional. (nda/end)
Dua asisten pelatih Petar sebelumnya, Imran Amirullah dan Ansar Abdullah, berharap bisa tetap bertahan di PSM menjadi asisten pelatih Petar Segrt. Keduanya mengaku sudah sangat cocok dengan cara bekerja Petar.
Meski demikian, keduanya tetap menyerahkan kepada manajemen terkait masa depan mereka di tim Ayam Jantan dari Timur itu. Imran dan Ansar memang belum dihubungi manajemen terkait nasib mereka.
Ansar sendiri merasa belum tahu seperti apa nasibnya. Dia menyerahkan sepenuhnya kepada pelatih kepala dan manajemen apakah dirinya masih akan dipakai.
"Saya serahkan kepada manajemen saja, apakah tenaga saya masih dibutuhkan atau tidak musim depan," kata Imran.
Imran sempat dikabarkan akan melatih klub di Jawa. Namun, hal itu ditepisnya karena masih ingin tetap berada di Makassar. Dia masih ingin banyak belajar dari Petar sebagai pelatih berpengalaman dalam menangani klub-klub internasional. (nda/end)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 5 Agustus 2012 08:41
-
Bola Indonesia 4 Agustus 2012 16:35
-
Bola Indonesia 3 Agustus 2012 11:42
-
Bola Indonesia 3 Agustus 2012 11:25
-
Tim Nasional 2 Agustus 2012 11:50
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...