
Dalam perbincangan dengan Bola.net, Jumat (29/7) sore, Ibnu membeberkan kunci kesuksesannya menjaga ritme positif di kesebelasannya. "Namanya manajemen manusia, bagaimana caranya agar tren ini terjaga adalah komunikasi," ucap Ibnu.
Komunikasi ini diberlakukan baik secara tim maupun individu. "Baik antara pemain dengan pemain, pemain dengan pelatih, pelatih dengan official dan yang lain, hal-hal seperti itu yang kita jaga," beber bapak tiga putra ini.
Ibnu ingin tren ini terus terjaga dalam pertandingan lawan Persija Jakarta, Sabtu (30/7) besok malam di Stadion Gelora Delta Sidoarjo.
"Mudah-mudahan di pertandingan besok malam, kestabilan itu tetap terjaga. Semua mengharapkan kita tetap stabil dan tren positif bisa lebih bagus lagi. Hal-hal seperti itu yang kita inginkan di pertandingan besok malam," pungkas Ibnu. [initial]
Baca Ini Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 26 Juli 2016 14:25
-
Bola Indonesia 26 Juli 2016 14:15
-
Bola Indonesia 25 Juli 2016 23:46
-
Bola Indonesia 25 Juli 2016 14:50
-
Bola Indonesia 25 Juli 2016 12:54
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...