
Pertandingan semifinal Fatin Market Jaya Sakti Cup I, Rabu (6/1) sore tadi dilangsungkan di Stadion Cot Gapu, Bireuen. Tim yang dibela oleh Evan Dimas, Bireuen All Star berhadapan dengan Persiraja Banda Aceh.
"Seru, Mas. Pertandingannya seperti derby Jawa Timur," aku Evan kepada , Rabu malam. Panasnya pertandingan sudah nampak sejak menit pertama. Menurut cerita Evan, kedua kesebelasan bermain imbang hingga menit ke-80.
Gol tunggal sekaligus kemenangan Bireuen All Star baru lahir di menit ke-82. Dan, Evan Dimas lah yang menjadi pahlawan kemenangan timnya. Memanfaatkan kemelut di depan gawang Persiraja, sontekan Evan gagal diamankan kiper lawan.
"Alhamdilillah saya bisa cetak gol dan membawa Bireuen All Star ke final," kata Evan. Pada pertandingan final yang dilangsungkan, Jumat (8/1) besok lusa, Bireuen All Star akan berhadapan dengan pemenang antara PSAP Sigli dengan Medan All Star. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 5 Januari 2016 17:44
-
Bola Indonesia 1 Januari 2016 13:42
-
Bola Indonesia 1 Januari 2016 01:05
-
Editorial 31 Desember 2015 17:07
-
Bola Indonesia 31 Desember 2015 14:50
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...