
Bola.net - PSIS Semarang tak akan diperkuat empat pemainnya ketika menjamu Persik Kediri pada pertandingan leg pertama babak ketiga Piala Indonesia di Stadion Jatidiri Semarang, Rabu (09/5).
Pelatih PSIS, Gusnul Yakin mengatakan, keempat pemain tersebut di antaranya Ari Noviga (akumulasi kartu kuning), Azmi Aswibi, Simon Kojiro, dan M Taufan karena cedera.
"Saya sudah menyiapkan pengganti untuk mereka, tetapi siapa-siapa nanti akan dilihat kesiapan pemain menjelang pertandingan termasuk pemain yang akan diturunkan lawan Persik besok," ujar Gusnul.
Yang pasti, Gusnul menegaskan timnya tetap akan bermain normal dan dalam waktu yang singkat ini dirinya berharap pemain bisa mengerti apa yang diinginkannya.
"Meskipun baru sepekan saya menangani tim ini, saya tetap berharap anak-anak bisa memenangkan pertandingan lawan Persik," harapnya.
Ketika ditanya soal kekuatan Persik Kediri, dia mengatakan, terus terang dirinya tidak tahu persis soal Persik. "Kalau dulu waktu di Liga Super, saya tahu tetapi sekarang ini di Divisi Utama saya tidak tahu persis," katanya.
(ant/end)
Pelatih PSIS, Gusnul Yakin mengatakan, keempat pemain tersebut di antaranya Ari Noviga (akumulasi kartu kuning), Azmi Aswibi, Simon Kojiro, dan M Taufan karena cedera.
"Saya sudah menyiapkan pengganti untuk mereka, tetapi siapa-siapa nanti akan dilihat kesiapan pemain menjelang pertandingan termasuk pemain yang akan diturunkan lawan Persik besok," ujar Gusnul.
Yang pasti, Gusnul menegaskan timnya tetap akan bermain normal dan dalam waktu yang singkat ini dirinya berharap pemain bisa mengerti apa yang diinginkannya.
"Meskipun baru sepekan saya menangani tim ini, saya tetap berharap anak-anak bisa memenangkan pertandingan lawan Persik," harapnya.
Ketika ditanya soal kekuatan Persik Kediri, dia mengatakan, terus terang dirinya tidak tahu persis soal Persik. "Kalau dulu waktu di Liga Super, saya tahu tetapi sekarang ini di Divisi Utama saya tidak tahu persis," katanya.
(ant/end)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 7 Mei 2012 13:45
-
Bola Indonesia 6 Mei 2012 11:15
-
Bola Indonesia 4 Mei 2012 21:00
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 08:41
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...