
Dibandingkan dengan empat tim asal Jawa Timur (Jatim) lainnya, langkah Gresik United memang paling lamban. Mereka tak seperti Arema Cronus, Surabaya United, Persela Lamongan dan Madura United yang sudah memiliki tim.
Tak sekadar punya, keempat tim tersebut juga sudah melakukan latihan rutin dan akan mengikuti sejumlah turnamen. Dalam penjelasannya, Sekretaris Gresik United, Hendri Febri mengatakan bahwa manajemen lebih berharap adanya kompetisi resmi.
"Turnamen kan waktunya tidak panjang. Lain halnya dengan kompetisi yang bisa sampai berbulan-bulan. Untuk itu, manajemen benar-benar selektif mengatur anggaran," ucapnya.
Gresik United dipastikan tak akan berpartisipasi pada Piala Walikota Padang. Mereka juga tak mendapat undangan di turnamen Piala Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim). Alhasil, Gresik United hanya bisa menunggu kejelasan Indonesia Super Competition. (faw/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 18 Februari 2016 12:45
-
Bola Indonesia 15 Februari 2016 11:19
-
Bola Indonesia 14 Februari 2016 13:30
-
Bola Indonesia 14 Februari 2016 13:25
-
Bola Indonesia 11 Februari 2016 09:20
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 00:25
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 22:06
-
Liga Italia 24 Maret 2025 21:58
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 21:48
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 21:45
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 21:26
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...