
Sebelumnya, anggota Komite Eksekutif (Exco) PSSI Tonny Apriliani memaparkan bahwa nasib Persebaya akan dibahas di KLB Makassar. Namun hal itu disanggah oleh Gede. Mantan manajer Persebaya ini yakin 100 persen hal itu tak akan terjadi.
"Kalau di KLB tidak mungkin. Sudah kelas kok," kata Gede ketika menghubungi Bola.net, Kamis (1/9) malam. Gede justru mempertanyakan status Exco yang memberikan janji untuk membahas masalah Persebaya di KLB.
"Exco yang mana? Sekarang ada nggak? Exco yang mana lagi? Exco sudah demisioner. Jadi surat itu sudah tidak berlaku, wong orangnya sudah demisioner kok," sambung pengusaha asal Wonokromo, Surabaya ini. (faw/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 31 Agustus 2016 09:28
-
Bola Indonesia 29 Agustus 2016 12:19
-
Bola Indonesia 24 Agustus 2016 11:56
Tak Punya Hak Suara, APPI Berharap Ada Voter Ajukan Kurniawan DY
-
Bola Indonesia 17 Agustus 2016 08:53
-
Bola Indonesia 17 Agustus 2016 08:33
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:05
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:24
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...